KOTA GORONTALO, Humas – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Gorontalo menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2017 oleh Pemerintah Provinsi Gorontalo. Hal ini disepakati pada rapat Paripurna DPRD Provinsi Gorontalo dalam rangka pembicaraan tingkat II terhadap pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Provinsi Gorontalo Tahun Anggaran 2017, Selasa (24/7/2018). Gubernur Gorontalo dalam pendapat […]Selengkapnya
KABUPATEN BONE BOLANGO, Humas – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo menggelar upacara peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-71 tahun 2018 yang diintegrasikan dengan apel Korpri, di Alun-Alun Center Poin Kabupaten Bone Bolango, Rabu (25/7/2018). Peringatan Harkopnas ke-71 mengangkat tema “penguatan koperasi mendorong pertumbuhan ekonomi” dengan beberapa sub tema yaitu koperasi sebagai pilar kekuatan ekonomi nasional di […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Larangan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie bagi pihak eksekutif untuk mengusulkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang tidak produktif mendapat tanggapan positif dari pihak legislatif. Ketua DPRD Provinsi Gorontalo, Paris RA. Jusuf, usai rapat paripurna pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Provinsi Gorontalo tahun anggaran 2017, Selasa (24/7/2018), menegaskan bahwa pihaknya sependapat dengan larangan Gubernur bagi […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo berkomitmen untuk memberdayakan para lanjut usia (lansia) melalui berbagai program pemerintahan, pembangunan, dan kemasyarakatan. Hal ini ditegaskan Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim pada peringatan Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) ke-22 tingkat Provinsi Gorontalo tahun 2018 di halaman Kantor Dinas Sosial Provinsi Gorontalo, Selasa (24/7). “Lanjut usia […]Selengkapnya
SURABAYA, Humas – Tim Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo yang dipimpin oleh Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim, melakukan kunjungan kerja dan pertemuan dengan jajaran Pemprov Jawa Timur (Jatim) yang dipimpin oleh Penjabat Sekda Provinsi Jatim, Djumadi, di kantor Gubernur Jatim, Kamis (19/7/2018). “Kunjungan kami ke Provinsi Jatim adalah untuk mempelajari proyek Kerja Sama Pemerintah dan […]Selengkapnya
JAKARAT, Humas – Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo menggelar kegiatan penjajakan minat pasar (market sounding) proyek Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) untuk pengembangan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Provinsi Gorontalo dr. Hasri Ainun Habibie, di ruang Nusantara Kantor BKPM, Jakarta, Rabu (18/7/2018). Deputi Bidang Perencanaan Penanaman […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Badan Kerja Sama Organisasi Wanita (BKOW) Provinsi Gorontalo menggelar doa pemberangkatan haji di rumah jabatan Wakil Gubernur Gorontalo, Selasa (17/7/2018). Sebanyak 35 jamaah calon haji dari berbagai organisasi wanita di Provinsi Gorontalo akan menunaikan Rukun Islam kelima pada musim haji tahun 2018/1439 Hijriah. “Kegiatan ini merupakan salah satu program rutin BKOW […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Tim Ombudsman RI menggelar dialog dengan jajaran Pemerintah Provinsi (Pemprov Gorontalo). Dialog yang berlangsung di ruangan Huyula kompleks Gubernuran, Selasa (17/7), bertujuan untuk meminta masukan dari Pemprov Gorontalo terkait penilaian kinerja Kepala Perwakilan (Kaper) Ombudsman Provinsi Gorontalo yang akan berakhir masa jabatannya pada bulan Agustus mendatang. “Terima kasih kepada jajaran Pemprov […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim melantik dr. Hj. Yana Yanti Suleman sebagai Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Provinsi Gorontalo dr. Hasri Ainun Habibie di gedung Belle li Mbui Kota Gorontalo, Senin (16/7). Kepada Direktur RSUD Hasri Ainun Habibie, Wagub Idris Rahim berpesan untuk membangun sinergitas baik dengan jajaran internal […]Selengkapnya
KABUPATEN GORONTALO, Humas – Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nila Farid Moeloek, mengapresiasi pelaksanaan Saka Bhakti Husada oleh siswa SMK 1 Limboto. Hal ini diungkapkannya usai melihat berbagai simulasi yang ditampilkan oleh para anggota SBH di aula SMA 1 Limboto, Kabupaten Gorontalo, Senin (16/7). “Saya senang sekali melihat simulasi yang dilakukan anak-anak Saka Bhakti Husada, yang […]Selengkapnya