Pengusaha mengapresiasi langkah cepat pemerintah Provinsi Gorontalo dalam merespon keluhan investor utamanya dalam hal pengurusan izin. Sebagaimana diungkapkan oleh Gatot Supriadi Direktur PT Gorontalo Citra Lestari (GCL) selaku perusahaan Hutan Tanaman Industri (HTI) yang ingin mendirikan pabrik kayu di Kabupaten Gorontalo Utara. Ia menilai, slogan pemerintah provinsi untuk “memudahkan perizinan” bukan hanya isapan jempol semata. […]Selengkapnya
Inspektur Provinsi Gorontalo, Ahmad Rosady menerima kunjungan silaturahim Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Gorontalo, Supriyadi beserta jajarannya, di Kantor Inspektorat, Selasa, (6/3). Kunjungan ini untuk meningkatkan koordinasi antara Perwakilan BPKP Provinsi Gorontalo dengan Inspektorat Daerah Provinsi Gorontalo Selain menyampaikan terima kasih atas kunjungan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Gorontalo, Rosady juga mengungkapkan, instansinya akan senantiasa membantu dan […]Selengkapnya
GORONTALO – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie yang di dampingi ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo Idah Syahidah setibanya dari perjalanan dinas luar daerah berkesempatan menghadiri Bakti Sosial yang digelar Polda Gorontalo bertempat di SPN Batudaa, Kabupaten Gorontalo, Rabu (7/3). Baksos dalam rangka HUT Yayasan Kemala Bhayangkari ke 38 itu diisi dengan sunatan masal dan aksi […]Selengkapnya
GORONTALO – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) menggelar pertemuan nasional yang dihadiri oleh seluruh perwakilan pegawai BKKBN dari 34 Provinsi, Selasa (6/3). Rapat Konsultasi nasional dengan menghadirkan para Kepala Sub Bagian di lingkungan Sekretariat dan Inspektorat Utama tersebut rencananya akan berlangsung selama tiga hari ke depan. Pada kesempatan tersebut Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim […]Selengkapnya
Mataram, Humas – Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Daerah (Arpusda) Provinsi Gorontalo ingin meniru penggunaan Depot Arsip yang dimiliki oleh Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Depot Arsip merupakan standar gedung yang harus dimiliki untuk pengelolaan dan penyimpanan arsip daerah. “Dalam pengelolaan arsip harus mempunyai sarana dan prasarana yang mendukung yakni gedung Depot Arsip. Hal ini […]Selengkapnya
Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim menilai, Aparatur Sipil Negara (ASN) harus berubah untuk menjawab tantangan zaman yang kian modern. Perubahan yang dimaksud tersebut menyangkut sikap, budaya kerja dan pelayanan pada masyarakat. “Zaman sudah berubah. Kalau dulu ASN yang korupsi, kolusi dan nepotisme masih bebas melenggang ke mana mana. Tapi sekarang dengan keterbukaan informasi, ASN yang […]Selengkapnya
Gorontalo – Humas, Perusahaan Hutan Tanaman Industri (HTI) PT Gorontalo Cipta Lestari (GCL) mengadukan susahnya mengurus izin pembangunan terminal khusus (tersus) ke Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim. Direktur GCL Gatot Supriadi dan jajaran diterima wagub di ruang kerja, Selasa (6/3). Gatot menjelaskan, pihaknya saat ini tengah serius mengurus izin pembangunan terminal khusus atau dermaga laut […]Selengkapnya
Mataram, Humas – Acara Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) Nasional Regional II yang digelar di Mataram, Nusa Tenggara Barat, Selasa (6/3) menjadi ajang bagi pemerintah Provinsi Gorontalo untuk mempromosikan upia karanji (songkok khas Gorontalo). Seusai acara pembukaan yang dibuka oleh Menteri PPN/Kepala Bappenas Bambang Brojonegoro, Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Winarni Monoarfa memanfaatkan momen tersebut untuk promosi […]Selengkapnya
Manajer PLN Gorontalo yang baru Edi Cahyono punya dua pekerjaan rumah yang harus diselesaikan terkait dengan masalah kelistrikan di Provinsi Gorontalo. Pertama menyangkut percepatan pembangunan PLTU Angrek 2×25 Megawatt di kabupaten Gorontalo Utara serta masalah elektrifikasi (akses listrik masyarakat) di Gorontalo. “Saya titip ke pak Edi agar pekerjaan rumah itu bisa segera tuntas. Selain mengawal […]Selengkapnya
Manado, Humas – Pemerintah Provinsi Gorontalo menggandeng TNI dan Polri untuk program padat karya di daerah. Kerjasama tersebut diseriusi dengan penandatangan nota kesepahaman antara Gubernur Gorontalo Rusli Habibie dengan Panglima Kodam XIII Merdeka Mayjen Ganip Warsito dan Kapolda Gorontalo Brigjenpol Rachmat Fudail bertempat di Hotel Peninsula, Manado, Sulawesi Utara, Selasa (6/3). Ruang lingkup dalam nota […]Selengkapnya