Day: March 22, 2018

Berita English

BPOM Gorontalo Bongkar Produksi Mie Mengandung Borax

Balai Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Gorontalo membongkar produksi rumahan mie basah mengandung borax di kecamatan Telaga, Kabupaten Gorontalo, Kamis (22/3). Dari tangan tersangka petugas menyita mie basah siap edar sejumlah 680 Kilogram senilai 6,8 Juta Rupiah. Operasi yang diberinama OPSON VII itu digelar selama tiga hari sejak tanggal 20 hingga 22 Maret bekerjasama dengan […]Selengkapnya

Berita Slider

Duta Penggerak Budaya Bersih Sungai Ajak Masyarakat

Gorontalo – Duta Penggerak Budaya Bersih Sungai ( DPBBS) Provinsi Gorontalo, Idah Syahidah Rusli Habibie mengajak seluruh masyarakat Provinsi Gorontalo untuk lebih peduli dalam menjaga kebersihan lingkungan. Idah yang dinobatkan sebagai DPBBS Provinsi Gorontalo tepat pada pelaksanaan Hari Air Dunia ke – 26, yang berlangsung di Kanal Tamalate Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Kamis (22/3), […]Selengkapnya

Berita Slider

Aksi Bersih Kanal Tamalate Libatkan TNI Dan

GORONTALO – Peringatan Hari Air Dunia ke-26 tingkat Provinsi Gorontalo diisi dengan aksi bersih Kanal Tamalate di Kelurahan Oluhuta Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Kamis (22/3). Aksi bersih Kanal Tamalate melibatkan unsur TNI dari Komando Distrik Militer (Kodim) 1304 Gorontalo bersama sejumlah komunitas masyarakat peduli sungai. Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim mengapresiasi aksi tersebut. […]Selengkapnya

Berita

Kemenko Polhukam Gelar Forum Peningkatan Pelayanan Publik

Kementrian Koordinator bidang Politik Hukum dan Ham menggelar Forum Peningkatan Pelayanan Publik di Provinsi Gorontalo, Kamis (22/3). Acara yang dihadiri oleh Ketua Ombudsman RI Amzulian Rifai itu dibuka oleh Deputi Koordinasi, Komunikasi, Informasi dan Paratur Kemenko Polhukam, Suwandi Miharja. Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Weni Liputo atasnama pemerintah provinsi menyambut baik pelaksanaan Forum […]Selengkapnya

Berita Slider

Hari Air Dunia Tingkat Provinsi Gorontalo Diperingati

GORONTALO – Peringatan Hari Air Dunia (World Water Day) ke-26 tingkat Provinsi Gorontalo digelar di Kanal Tamalate Kelurahan Oluhuta, Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Kamis (22/3). Peringatan Hari Air Dunia tahun 2018 mengangkat tema Nature For Water atau melestarikan alam untuk air. Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim dalam sambutannya pada kesempatan itu mengatakan, krisis […]Selengkapnya

Berita Slider

Gerakan Pramuka Tetap Relevan Dengan Perkembangan Zaman

Gorontalo – Gerakan pramuka untuk siswa SMK saat ini tetap relevan dengan perkembangan zaman. Demikian dikatakan Ketua Kwarda Gerakan Pramuka Provinsi Gorontalo Idah Syahidah saat membuka Kemah Karakter Siswa SMK se Provinsi Gorontalo, Rabu (21/3) di Aula Kampus Politeknik Gorontalo. Menurut Idah, gerakan pramuka ingin membangun manusia yang memiliki karakter dan membangun bangsa yang memiliki […]Selengkapnya