Day: April 30, 2017

Slider

Kementerian PUPR Seriusi Pelestarian Danau Limboto

  GORONTALO – Danau Limboto menjadi salah satu dari sekian banyak danau di Indonesia yang sedang ditangani secara serius oleh Kementerian PUPR RI. Keseriusan ini dibuktikan dengan alokasi anggaran yang cukup besar, dimana berdasarkan data dari Balai Wilayah Sungai Sulawesi II, alokasi anggaran untuk program revitalisasi danau Limboto sejak tahun 2012 hingga 2017 mencapai Rp […]Selengkapnya

Slider

Gorontalo Outer Ring Road Ditargetkan Selesai 2019

  GORONTALO – Pembangunan jalan lingkar luar Gorontalo atau Gorontalo Outer Ring Road (GORR), ditargetkan akan rampung pada tahun 2019. Hal ini dikatakan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat RI, M. Basuki Hadimuljono, usai meninjau progres pembangunan GORR, Minggu (30/4). “Secara keseluruhan, kita targetkan GORR ini selesai pada tahun 2019,” kata Menteri PUPR. Menteri PUPR […]Selengkapnya

Berita Slider

Pemprov Berikan Perhatian Penuh Pada Program Keagamaan

Pemerintah Provinsi Gorontalo senantiasa memberikan perhatian yang penuh terhadap program yang berkaitan dengan keagamaan. Asisten Bidang  Pemerintahan Setda Provinsi Gorontalo, Dr. Anis Naki saat memberikan sambutan pada acara pelantikan  dan dialog pengurus wilayah Gerakan Pemuda Islam Indonesia(GPII) Provinsi Gorontalo, Sabtu (29/4), di Grand Q Hotel, mengatakan, dalam era globalisasi dan modernisasi saat ini, peran alim […]Selengkapnya

Slider

Bawaslu RI Apresiasi Kematangan Masyarakat Gorontalo Dalam

GORONTALO – Ketua Umum Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI Abhan Misbah, mengapresiasi kematangan masyarakat Provinsi Gorontalo dalam berpolitik. Hal ini dikatakannya saat menghadiri penganugerahan Bawaslu Awards Provinsi Gorontalo yang berlangsung di Ballroom Maqna Hotel Gorontalo, Sabtu (29/4). Provinsi Goronralo meraih 3 penghargaan Bawaslu Awards atas keberhasilan dalam pelaksanaan Pilkada Serentak, masing-masing untuk kategori daerah […]Selengkapnya

Slider

Gorontalo Masuk 10 Besar Provinsi Terbahagia

  GORONTALO – Indeks kebahagiaan masyarakat menjadi salah satu indikator keberhasilan program kegiatan pembangunan yang dilaksanakan pemerintah. Pada hakikatnya, pemerintahan dibentuk untuk melayani, mensejahterakan dan membahagiakan rakyatnya. Hal ini dikatakan Penjabat Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, pada rapat Paripurna Istimewa DPRD Provinsi Gorontalo dalam rangka penyerahan rekomendasi DPRD terhadap Laporan Hasil Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Gorontalo […]Selengkapnya

Slider

Pembangunan Islamic Centre Gorontalo, Masuki Tahap Penentuan

Rencana pembangunan Islamic Centre dan Masjid Raya Gorontalo terus ditindaklanjuti dengan berbagai persiapan tahap awal. Persiapan tersebut meliputi penentuan lokasi pembangunan Islamic Centre, serta penganggarnnya melalui APBD Provinsi dan Kabupaten/Kota. Hal inilah yang menjadi fokus pembahasan pada rapat yang berlangsung di rumah jabatan Gubernur, Jumat (28/4) malam, yang dipimpin langsung oleh Penjabat Gubernur Gorontalo Prof. […]Selengkapnya