Gorontalo – Pelaksana Tugas Gubernur Gorontalo, Prof. Dr. Zudan Arif Fakrulloh memimpin apel kerja perdananya di lingkunan Pemerintah Provinsi Gorontalo, Senin (31/10) di halaman rumah dinas Gubernur. dalam sambutannya Zudan arif mengatakan ada 7 arahan penting yang wajib disampaikan pada seluruh ASN yang ada di lingkungan Pemerintah Provinsi. “ada 7 arahan yang menurut saya penting […]Selengkapnya
Gorontalo – Usai mengikuti prosesi penyambutan adat Mopotilolo di VIP Bandara Djalaludin, Plt Gubernur Gorontalo Prof. Dr. Zudan Arif Fakrulloh, SH, MH., didampingi Sekda Provinsi Gorontalo Prof. Winarni Monoarfa dan Bupati Kabupaten Gorontalo Nelson Pomalingo, bersama pimpinan SKPD Provinsi Gorontalo lainnya, langsung meninjau lokasi bencana banjir di Kecamatan Bilato Kab. Gorontalo, Minggu (30/10). Selanjutnya Plt Gubernur […]Selengkapnya
Gorontalo – SELAMAT DATANG, itulah yang disampaikan oleh seluruh Pemerintah Provinsi Gorontalo serta Pemerintah Kabupaten/Kota dan masyarakat terkait lainnya, ada penyambutan kedatangan Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Gorontalo Bapak Prof. Dr. Zudan Arif Fakrulloh bersama Ibu, Minggu (30/10) di VIP Bandara Djalaludin Gorontalo. Kedatangan Zudan Arif selaku pelaksana tugas Gubernur Gorontalo, tentu tidak asal-asalan. Gorontalo sebagai […]Selengkapnya
Gorontalo – Secara resmi Gubernur Gorontalo Drs. H. Rusli Habibie, MAP menyerahkan nota pengantar tugas kepada Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo di Jakarta, Kamis (27/10). Nota pengantar tugas tersebut, lalu diserahkan kepada Pelaksana Tugas (PLT) Gubernur Gorontalo, Prof. DR. Zudan Arif Fakrulloh. SH,MH. Hal ini terjadi karena mulai hari ini, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, […]Selengkapnya
Gorontalo – Disela-sela masa jabatan terakhir periode pertamanya, Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim masih menyempatkan diri terjun langsung untuk meninjau lokasi banjir sekaligus memberi bantuan berupa pasokan makanan kepada korban banjir di beberapa wilayah yang ada di Kabupaten Gorontalo, Kamis (27/10). pada kesempatan itu Wagub mengatakan Pemerintah Provinsi dalam hal ini instansi terakit sudah dikerahkan […]Selengkapnya
humas.gorontaloprov.go.id – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, dan Wakil Gubenur Gorontalo Idris Rahim, menghadiri acara pemberian adat Du’a Lo Lipu yang di gelar di rumah adat, Dulohupa Kota Gorontalo, Selasa (25/10). Pada kesempatan itu, Gubenur dan Wagub berterimakasih kepada lembaga adat, tokoh adat, dewan adat yang telah mendoakan keduanya dan juga memberikan penghargaan adat kepada keduanya […]Selengkapnya
Gorontalo – Intensitas curah hujan yang cukup tinggi untuk Provinsi Gorontalo, memicu terjadinya genangan air yang mengakibatkan terjadinya banjir di beberapa lokasi di Kabupaten Gorontalo dan Kabupaten Boalemo, dengan ketinggiaan di atas lutut orang dewasa, Selasa (25/10). Dari pantauan tim KBRH di media, adapun yang menjadi lokasi banjir meliputi Kabupaten Gorontalo yakni sebagian Limboto dan […]Selengkapnya
Gorontalo – Sehari sebelum menjelang masa cutinya, secara resmi Gubernur Gorontalo Rusli Habibie melantik Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Boalemo Bapak Adrian Lahay, bertempat di ruang Dulohupa kantor Gubernur, Rabu (26/10). Hal ini terjadi karena mulai hari ini, Bupati Boalemo Rum Pagau, resmi cuti karena akan mencalonkan diri lagi untuk kembali menjadi Bupati Boalemo periode 2017-2022 […]Selengkapnya
Gorontalo – Disela-sela masa jabatan terakhir periode pertamanya, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, masih menyempatkan waktu untuk mengunjungi kembali rencana pembangunan jalan trans nasional, yang menghubungkan langsung Kecamatan Tolinggula Kabupaten Gorontalo Utara dengan Kecamatan Marisa Kabupaten Pohuwato, Minggu (23/10). dalam kunjungan kerja tersebut, Rusli mengatakan bahwa pembangunan ini sudah di mulai dari tahun 2016 dan akan […]Selengkapnya
Gorontalo – Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim, menghadiri apel gelar pasukan Operasi Mantap Praja Otanaha dalam rangka pengamanan Pilkada serentak tahun 2017 di lingkungan Polda Gorontalo. Apel digelar di lapangan David-Tony Limboto, Jumat (21/10), dengan inspektur Kapolda Gorontalo Brigjel Pol. Hengky Kaluara. Terkait pelaksanaan apel gelar pasukan tersebut, Wagub Idris Rahim mengatakan, Polri memiliki tanggung […]Selengkapnya