Day: February 1, 2019

Berita

Gubernur Ingatkan Warga Untuk Jaga Lingkungan

Boalemo, Humas – Disela sela kegiatan bakti sosial NKRI Peduli di Desa Dulangea, Kecamatan Botumoito Kabupaten Boalemo, Jumat (1/2/2019), Gubernur Gorontalo menghimbau kepada masyarakat untuk menjaga lingkungan, apalagi saat ini yang sedang menghadapi musim penghujan. “ Saya mohon bapak ibu sekalian harus waspada , terutama yang tinggal di bantaran bantaran sungai, jangan sungai itu jadi […]Selengkapnya

Artikel Berita

Sekdaprov Nilai Sosialisasi Penyusunan Standar Kompetensi ASN

Kota Gorontalo, Humas – Sekertaris daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba, menilai sosialisasi penyusunan standar kompetensi jabatan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo sangat penting. Menurutnya, ASN yang mempu menunjukan standar kompetensi yang dimiliki adalah ASN yang benar benar berkualitas dan professional. “Menurut saya kalian semua ASN yang hadir hari ini pada […]Selengkapnya

Berita

Rumah Penerima PKH Akan Dipatok

Boalemo, Humas –  Rumah penerima bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) akan dipatok agar masyarakat mengetahui keluarga tersebut sebagai penerima. Tindakan ini dilakukan agar bantuan tidak salah sasaran. “ Saya sudah perintahkan kepada kepala dinas untuk membuat tanda dari tripleks, kita patok nama penerima di depan rumah. Kalau ada yang rumahnya bagus, rumahnya keramik, menerima PKH, […]Selengkapnya

Berita

Gubernur Gorontalo Tanggapi Sikap Bupati Boalemo dengan

BOALEMO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menyampaikan permohonan maaf kepada bupati dan masyarakat Boalemo atas keterlambatan ke lokasi acara di Desa Mohungo, Kecamatan Tilamuta, Kabupaten Boalemo, Kamis (31/1/2019). Permohonan maaf itu menyusul sikap Bupati Boalemo Darwis Moridu yang terlihat kesal di lokasi penyerahan bantuan yang sejatinya digelar pukul 12.15 Wita. “Saya sebagai gubernur dan […]Selengkapnya