KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Provinsi Gorontalo melalui Badan Keuangan memperkenalkan inovasi baru bagi pengguna kendaraan bermotor. Inovasi berupa aplikasi Augmented Reality (AR) ini dikombinasikan dengan notice pajak yang bisa menampilkan informasi tentang sistem pembayaran pajak bermotor di Gorontalo secara online melalui e-samsat. Aplikasi ini menjadi salah satu inovasi unggulan yang disampaikan saat pihak Kementrian […]Selengkapnya
Tags :e-samsat Gorontalo
KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie resmi meluncurkan aplikasi Elekronik Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (e-Samsat) bertempat di rumah makan Upnormal, Kota Gorontalo, Sabtu (21/7/2018). Aplikasi itu memudahkan wajib pajak kendaraan bermotor membayar pajak secara elektronik melalui aplikasi atau SMS banking. Peluncuran e-Samsat diawali dengan penandatanganan Memorandum of Undersanding (MoU) antara Gubernur Gorontalo, […]Selengkapnya