Gorontalo, – Plt Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, mendukung penuh langkah pemerintah Kabupaten Gorontalo, dalam mengangkat Guru Agama non Pegawai Negeri Sipil (PNS). “Langkah pengangkatan guru agama non PNS oleh pemkab Gorontalo, sangat tepat sehingga tidak terjadi tidak terjadi stagnasi pendidikan semua agama di Gorontalo,”kata Zudan Arif Fakrulloh. Ia juga berharap kedepan semua Agama harus […]Selengkapnya
Gorontalo – Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin, dalam kunjungan kerjanya ke Kabupaten Gorontalo, Provinsi Gorontalo, mendukung penuh langkah pemerintah dan masyarakat Gorontalo untuk pembangunan Masjid Raya dan Islamic Center Gorontalo. “Pembangunan masjid raya saya pikir itu sesuatu yang sangat menarik, tadi saya sudah berbincang –bincang dengan Plt Gubernur dan unsur pemerintah terkait, kami kementrian […]Selengkapnya
Peringatan Hari Patriotik 23 Januari, merupakan momentum untuk terus meneladani dan mengimplementasikan semangat kepahlawanan Nani Wartabone yang dengan gagah berani dan pantang menyerah mengusir penjajah dan mengibarkan Sang Saka Merah Putih di Bumi Gorontalo. “Semangat pantang menyerah itu harus terus kita gerakkan dan diaktualisasikan dalam berbagai sendi kehidupan bermasyarakat di Provinsi Gorontalo,” kata Plt. Gubernur […]Selengkapnya
Plt. Gubernur Gorontalo Prof. Zudan Arif Fakrulloh memiliki tekad yang kuat untuk membangun nama baik dan citra Provinsi Gorontalo melalui branding Gorontalo Luar Biasa. Salah satunya ditunjukkan dengan menginstruksikan seluruh SKPD dan ASN di lingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo untuk melakukan perubahan yang lebih baik dan meningkatkan layanan publik. “Membangun Gorontalo Luar Biasa harus dimulai dari […]Selengkapnya
Gorontalo – Plt. Gubernur Gorontalo Prof. Zudan Arif Fakrulloh menutup bimtek penginputan DPA SKPD Provinsi Gorontalo ke dalam aplikasi e-Monep version 7 plus, yang digelar di hotel Inna Garuda Yogyakarta, Sabtu (21/1). Dalam arahannya Zudan menegaskan, program dan kegiatan pembangunan tidak akan berjalan baik bila penginputannya gagal. “Semua sistem bila inputnya tidak dilakukan dengan benar, […]Selengkapnya
Gorontalo, – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dilingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo, dibekali ilmu karate yang diajarkan langsung oleh Pelaksana tugas Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh. “Kami memberikan latihan untuk kesegaran jasmani kepada seluruh anggota Satpol PP, secara terfokus dan sistematis yaitu dengan Karate,” kata Zudan Arif Fakrulloh, usai memberikan latihan karate dihalan rumah jabatan […]Selengkapnya
Gorontalo – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Winarni Monoarfa, membuka kegiatan bimtek penginputan DPA APBD SKPD Provinsi Gorontalo ke dalam Aplikasi e-Monep Version 7 plus tahun anggaran 2017, yang digelar Biro Pengendalian Pembangunan dan Layanan Pengadaan di hotel Inna Garuda Yogyakarta, Jumat (20/1). Dalam sambutannya Winarni mengatakan, penyelenggaraan bimtek tersebut bertujuan untuk melakukan evaluasi terhadap kinerja […]Selengkapnya
Provinsi Gorontalo meraih penghargaan sebagai TPID terinovatif untuk kawasan timur Indonesia. Hal ini dijelaskan Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Prof. Winarni Monoarfa saat memimpin rapat High Level Meeting (HLM) Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di ruang huyula Kantor Gubernur Gorontalo, kamis (19/1) yang turut diikuti oleh Kepala Bank Indonesia perwakilan Gorontalo, Asisten II Setda Provinsi Gorontalo, Sekretaris […]Selengkapnya
Gorontalo, – Pelaksana tugas (Plt) Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, meminta kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan pemerintah provinsi untuk dapat meningkatkan kinerja terutama dalam hal pelayanan perizinan kepada masyarakat, untuk bisa lebih dipercepat. “Dalam kurun waktu tiga bulan sejak saya jadi plt Gubernur, hal yang paling harus segera ditingkatkan adalah soal kecepatan kerjanya,”kata Zudan […]Selengkapnya
Gorontalo, – Pemerintah Provinsi Gorontalo bersama Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) untuk membangun gerakan peduli atau kenali lingkungan, dan hal ini bisa disampaikan kepada jamaatnya masing-masing. “Saya sangat meminta bantuan dari pengurus FKUB, karena memang merekalah yang lebih dekat dengan jamaat, atau lingkungan masyarakat sekitar,”kata Zudan Arif Fakrulloh, Plt Gubernur Gorontalo, saat menerima kunjungan dari […]Selengkapnya