GORONTALO – Memasuki malam ke-14 Ramadhan 1438 Hijriah, Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim bersama tim safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Gorontalo, melaksanakan shalat tarwih di Masjid Besar Al Muwahhidin Kecamatan Telaga Biru Kab. Gorontalo, Kamis (8/6). Pada kesempatan itu, Wagub Idris Rahim menyerahkan bantuan yang diterima langsung oleh Ketua Takmirul Masjid Besar Al […]Selengkapnya
GORONTALO – Layanan pendidikan dan kesehatan gratis yang dijanjikan Gubernur dan Wakil Gubernur Gorontalo Rusli Habibie-Idris Rahim saat kampanye lalu segera direalisasikan di bulan ini. Bahkan, khusus untuk KK miskin, Gubernur Rusli Habibie telah menginstruksikan seluruh bupati/walikota disetiap daerah agar melayani semua keperluan berobat KK miskin tersebut sekali pun belum memiliki kartu BPJS atau Jamkesta. […]Selengkapnya
Kestabilan inflasi merupakan prasyarat bagi pertumbuhan ekonomi yang berkesinambungan yang pada akhirnya akan memberikan manfaat bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat. Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Prof. Dr. Ir. Hj. Winarni Monoarfa, MS, menjelaskan, Pemerintah Provinsi Gorontalo dibawah kepemimpinan Gubernur Drs. H. Rusli Habibie, MAP dan Wakil Gubernur Dr. H. Idris Rahim, MM., memiliki komitmen yang kuat […]Selengkapnya
GORONTALO – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim, menghimbau masyarakat untuk mempererat tali silaturrahim dan menjaga kerukunan guna terciptanya keamanan dan ketertiban lingkungan. Hal ini disampaikannya usai pelaksanaan shalat tarwih di Masjid Al Fath desa Tutulo Kecamatan Botumoito, Kabupaten Boalemo, Rabu (7/6). Idris mengiaskan, besar dan kuatnya tali kapal tidak akan mampu menandingi kuat […]Selengkapnya
GORONTALO – Disela-sela kegiatan safari ramadhan Gubernur Gorontalo kembali menyampaikan sejumlah program pemerintah Provinsi Gorontalo yang telah diusulkan Gubernur Rusli Habibie untuk menjadi proyek strategis nasional dan telah mendapat lampu hijau dari Presiden RI Joko Widodo. Sebelumnya telah ada 3 proyek strategis yakni Waduk Bone Hulu, Waduk Bulango Hulu, dan Pembangunan Jalan Pelabuhan-Manado, Rusli […]Selengkapnya
Untuk meningkatkan keprofesionalan para staf pengelola kepegawaian di lingkup Setdaprov Gorontalo, Biro Umum Setdaprov menyelenggarakan bimbingan teknis Manajemen Kepegawaian. Kegiatan ini dibuka oleh Plh. Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Anis Naki, Rabu (7/6) di Hotel New Rahmat. Dalam sambutannya Anis menjelaskan, seiring perkembangan zaman manajemen kepegawaian menjadi sangat penting baik pada intitusi pemerintah maupun sektor swasta.Manajemen […]Selengkapnya
GORONTALO – Gubernur Rusli Habibie mengikuti Rapat Terbatas yang dipimpin langsung oleh Presiden Joko Widodo di Kantor Presiden, Jakarta, Selasa (6/6). Pada kesempatan itu, Gubernur Rusli Habibie melaporkan perkembangan proyek strategis nasional di Provinsi Gorontalo yang telah diatur berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 3 Tahun 2016, yakni pembangunan bendungan Bone Hulu, Bendungan Bulango Ulu, dan […]Selengkapnya
GORONTALO – Satuan Tugas Unit Koordinasi dan Supervisi Pencegahan KPK, merekomendasikan pembangunan media centre Provinsi Gorontalo. Hal ini ditegaskan Kepala Satgas KPK, Adliansyah, usai melakukan pertemuan dan diskusi dengan SKPD Provinsi Gorontalo di ruang Huyula kantor Gubernur Gorontalo, Selasa (6/6). “Dari diskusi dengan Dinas Kominfo, kita melihat Provinsi Gorontalo belum memiliki media centre sebagai […]Selengkapnya
GORONTALO – Pertemuan dan diskusi antara Satuan Tugas Unit Koordinasi dan Supervisi Pencegahan KPK dengan SKPD Provinsi Gorontalo terkait penerapan aplikasi sistem elektronik, berlangsung di ruang Huyula kantor Gubernur Gorontalo, Selasa (6/6). Pertemuan tersebut dibuka langsung oleh Wakil Gubernur H. Idris Rahim, yang dalam arahannya mengatakan, pemanfaatan sistem elektronik sangat membantu pemerintah dalam pengelolaan […]Selengkapnya
GORONTALO – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), akan memperkuat upaya pencegahan korupsi di Provinsi Gorontalo melalui pemanfaatan sistem elektronik. Hal ini disampaikan Kepala Satuan Tugas Unit Koordinasi dan Supervisi Pencegahan KPK, Adliansyah Malik Nasution, saat bersilaturrahim dengan Wakil Gubernur H. Idris Rahim, di ruang kerja Wagub, Senin (5/6). Adlinsyah menuturkan, selama beberapa hari di Provinsi […]Selengkapnya