Gorontalo – Bertempat di Gedung Bele Li Mbui, Sabtu (19/11) Asisten Pemerintahan Setda Provinsi Gorontalo Anis Naki mewakili Gubernur Gorontalo menyerahkan Surat Keputusan Pelaksana Tugas (PLT) Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo kepada Ninuk Triyanti Zudan Fakrulloh yang dihadiri pula oleh Idah Syahidah Rusli Habibie Ketua TP PKK Provinsi Gorontalo periode 2012-2107. Dalam arahannya Anis […]Selengkapnya
Gorontalo – Music keroncong adalah sebagai warisan budaya dan salah satu kekayaan bangsa sejati yang patut kita pertahankan keberadaanya, dan lestarikan sekaligus pula kita kembangkan,. Hal ini disampaikan oleh Plt Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakhrulloh saat menghadiri pembukaan acara festival lagu-lagu keroncong se Provinsi Gorontalo, bertempat di Gedung David-Tony Kabupaten Gorontalo, minggu (20/11). “Saya apresiasi […]Selengkapnya
Gorontalo – Setelah melakukan pertemuan dengan pimpinan DPRD Provinsi Gorontalo, untuk pertama kalinya Plt Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, memimpin rapat paripurna dengan anggota DPRD Provinsi Gorontalo dan pimpinan SKPD terkait lainnya, dalam rangka penyampaian nota pengantar Ranperda RAPBD 2017, bertempat di ruang sidang Kantor DPRD Provinsi Gorontalo, Kamis (17/11). Pada kesempatan itu, Plt Gubernur […]Selengkapnya
Gorontalo – Sebelum melakukan rapat paripurna dengan anggota DPRD Provinsi Gorontalo dan pimpinan SKPD terkait lainnya, dalam rangka penyampaian nota pengantar Ranperda RAPBD 2017, Plt Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakhrulloh, mengadakan pertemuan dan konsolidasi dengan para Pimpinan DPRD Provinsi Gorontalo di ruang Inogaluma DPRD, Kamis (17/11). Pada kesempatan itu Zudan Arif menyampaikan bahwa sebagai Plt […]Selengkapnya
Berita-rh-com – Netralisasi ASN di lingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo terus menjadi perhatian menjelang momentum pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur maupun Bupati dan Wakil Bupati Balemo 2017 mendatang. Hal ini ditegaskan oleh Plt Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakhrulloh, pada pertemuan dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Gorontalo, bertempat di rumah jabatan Gubernur Gorontalo, Kamis (17/11). […]Selengkapnya
Pada kesempatan itu Plt meminta wujudkan pilkada damai di Gorontalo, momentum pilkada Gorontalo harus menjadi contoh buat daerah-daerah lain. Kita wujudkan pilkada yang aman, sejuk dan menggembirakan. Wujud nyata masyarakat Gorontalo sebagai daerah yang aman adalah salah satu kebanggaan tersendiri. Dan ia juga meminta kepada seluruh Cagub dan Wagub agar saat berkampanye tidak saling menjelek-jelekkan. […]Selengkapnya
Gorontalo – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Prof. Winarni Monoarfa, menyatakan sangat mengapresiasi kegiatan bimtek penilaian resiko SPIP tingkat SKPD dilingkungan Provinsi Gorontalo . “Mengingat bimtek ini mempunyai arti yang sangat penting bagi pemerintah Provinsi, karena dilakukannya Bimtek ini maka diharapkan SKPD dapat melaksanakan penilaian atas kemungkinan kejadian yang mengancam pencapaian sasaran intansi pemerintah,” Kata Winarni […]Selengkapnya
Gorontalo – Upaya untuk menumbuhkan Pola Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) dalam Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) menjadi target yang kini terus di dorong oleh Pemerintah Provinsi, seruan positive ini dikemukakan oleh Plt Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakhrulloh, dalam peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-52 Provinsi Gorontalo, Sabtu (12/11). “terkait pola hidup bersih dan sehat […]Selengkapnya
Gorontalo – Aparatur Sipil Negara (ASN) dituntut untuk senantiasa mengembangkan kapasitas dan kemampuan diri, baik melalui jenjang pendidikan formal maupun pendidikan dan latihan kepemimpinan (Diklat Pim), agar menjadi ASN yang berkualitas, terampil dan profesional dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. Hal ini disampaikan Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Prof. DR. Ir. Hj. Winarni Monoarfa, MS., saat menutup […]Selengkapnya
Gorontalo – Selain melakukan pertemuan dengan Forkopimda Gorontalo Utara, Plt Gubernur Prof. Zudan Arif melakukan kunjungan ke Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Gorut, Jumat (11/11). Zudan Arif yang juga adalah Dirjen Dukcapil Kemendagri mengakui sangat senang melihat begitu bagusnya pelayanan di Dinas Dukcapil Gorut ini. “Fasilitas disini sudah cukup bagus, apalagi pelayananya, dimana untuk pelayanan […]Selengkapnya