KOTA GORONTALO, Humas – Ikatan Keluarga Alumni Himpinan Pelajar Mahasiswa Indonesia Gorontalo (IKA HPMIG) Makassar mendukung rencana pembangunan Rumah Sakit Ainun Habibie. Pemprov Gorontalo akan membangun RS Ainun dengan pola Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU). Dukungan itu dituangkan dalam bentuk rekomendasi organisasi saat Musyawarah II IKA HPMIG yang berlangsung di Hotel Horison, Kota Gorontalo, […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Provinsi Gorontalo melalui kuasa hukumnya Suslianto, SH, MH menanggapi somasi PT Mimoza Mitra Media kepada Biro Humas dan Protokol Setda Provinsi Gorontalo. Somasi itu dilayangkan atas tuduhan wanprestasi atas kerjasama Biro Humas dengan TV lokal Gorontalo itu. “Bahwa adalah hal yang keliru jika PT. Mimoza Mitra Media dalam somasi kedua […]Selengkapnya
KABUPATEN GORONTALO, Humas – Sebanyak tiga kelompok Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL) menerima penghargaan dari Dinas Pangan Provinsi Gorontalo sebagai KRPL Terbaik tahun 2019. Penghargaan diserahkan oleh Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo Idah Syahidah Rusli Habibie yang didampingi oleh Kepala Dinas Pangan Provinsi Gorontalo Sutrino pada Gerakan Tanam Cabai di Kelurahan Hunggaluwa, Kecamatan Limboto, […]Selengkapnya
Kab. Gorontalo Utara, Humas – Ketua umum Forum Pengurangan Resiko Bencana (PRB) Provinsi Gorontalo Idah Syahidah kembali melaksanakan kegiatan sosialisasi dan simulasi pengurangan risiko bencana bagi satuan pendidikan yang kali ini berlokasi di SMA Negeri 5 Gorontalo Utara, Kamis, (12/12/2019). Menurut anggota DPR RI komisi VIII ini, secara nasional Provinsi Gorontalo termasuk dalam salah satu […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah (Arpusda) Provinsi Gorontalo semakin sukses di tingkat nasional. Dari yang semula hanya berada pada urutan ke 32 dari 34 provinsi se Indonesia dalam penilaian pengelolaan arsip pada tahun 2016, di tahun 2019 bertekad untuk bisa menembus 10 besar nasional. Menurut Kepala Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Dewan Pengurus Wilayah InWOCNA (Indonesian Wound Ostonomy Continence Nurse Association) Provinsi Gorontalo memberikan pelayanan gratis perawatan luka diabetes yang digelar di Hotel New Rahmat, Kota Gorontalo, Minggu (8/12/2019). Sebanyak 20 warga dengan luka diabetes memanfaatkan kesempatan tersebut untuk memeriksakan sekaligus memperoleh perawatan luka yang dideritanya. Ketua DPW InWOCNA Provinsi Gorontalo Ari […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Aparat gabungan berhasil mengamankan 30 unit kendaraan roda dua dan roda empat yang diduga sering digunakan untuk melakukan pengisian bahan bakar minyak (BBM) secara berulang-ulang di SPBU di area Kota Gorontalo dan Kabupaten Gorontalo. Penertiban dilakukan oleh tim gabungan dari unsur Biro P2E, Dinas Perhubungan, Satpol PP, TNI dan Polda Gorontalo, […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Keberhasilan Badan Keuangan Provinsi Gorontalo dalam menerapkan pengelolaan keuangan yang baik menarik perhatian Badan Keuangan Daerah (Bakuda) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung untuk melakukan studi komparatif, Kamis (5/12/2019). Danial Ibrahim, Kepala Bidang Anggaran dan Bina Keuangan Daerah Badan Keuangan Provinsi Gorontalo menjelaskan Bakuda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengapresiasi keberhasilan Badan Keuangan Provinsi […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-19 Provinsi Gorontalo yang jatuh 5 Desember 2019, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie kembali memberikan bebas denda pajak kendaraan bermotor bagi wajib pajak. Warga diminta memanfaatkan kebijakan tersebut yang berakhir tanggal 31 Desember 2019. “Manfaatkanlah kebijakan bapak gubernur ini untuk mengurus pajak kendaraan, mumpung tidak ada denda […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Kinerja Media Center pada Bagian Humas, Biro Humas dan Protokol Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo paling produktif tahun 2019 jika dibandingkan dengan capaian dua tahun sebelumnya. Berbagai produk informasi dan dokumentasi publik dihasilkan dalam berbagai varian. Sedikitnya ada enam indikator meningkatnya produktifitas media center yaitu dalam hal berita dan foto yang diunggah […]Selengkapnya