
Disnakertrans Percepat Penerbitan Sertifikat Lahan Transmigran
Gorontalo – Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Gorontalo Risjon Sunge mengatakan pihaknya berupaya mempercepat penerbitan sertifikat lahan milik warga transmigran di daerah tersebut.







