Gorontalo – Dalam beberapa tahun terakhir, sektor pertanian di Provinsi Gorontalo terus berkembang pesat. Jika dulu Gorontalo hanya dikenal sebagai daerah penghasil jagung terbesar, namun kini sejak kepemimpinan Gubernur Rusli Habibie dan Wagub Idris Rahim, Gorontalo sudah memiliki banyak komoditi unggulan, salah satunya pengembangan kakao saat ini hasilnya cukup menggemberikan. Ini merupakan bukti bahwa pemerintah […]Selengkapnya
Gorontalo – Provinsi Gorontalo memiliki beberapa objek wisata yang tak kalah indah dan menariknya dibandingkan dengan objek wisata yang ada di provinsi lain di Indonesia. Diantaranya taman laut Olele, pulau Saronde dan pulau Cinta, termasuk objek wisata sejarah dan budaya, serta wisata kuliner khas Gorontalo. ” Olele, Saronde dan pulau Cinta adalah ikon wisata bahari […]Selengkapnya
Gorontalo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie berulang kali mengingatkan agar seluruh anak usia sekolah untuk tetap bersekolah. Pemerintah Provinsi Gorontalo telah memfasilitasi seluruh siswa untuk bersekolah dengan gratis. Tidak ada alasan lagi kata Gubernur untuk tidak sekolah, apalagi putus sekolah hanya gara-gara persoalan biaya. Pemerintah provinsi Gorontalo, lanjut Gubernur Rusli Habibie menjadikan sumber daya manusia […]Selengkapnya
Gorontalo – Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim, mengatakan Pemerintah Provinsi gorontalo memiliki komitmen yang tinggi dalam menurunkan angka kemiskinan di daerah ini. Tetapi tentunya upaya pemerintah ini harus didukung oleh seluruh elemen masyarakat termasuk koperasi. Dikatakan, kemiskinan adalah musuh bersama seluruh masyarakat. Untuk menanggulanginya, Idris memaparkan perlunya konsep yang tearah dan terukur yang didukung oleh […]Selengkapnya
Gorontalo – Pengembangan tekhnologi bisa dilakukan dimana saja, termasuk dilingkungan masyarakat, yakni melalui tekhnologi tepat guna ( TTG ). Pemerintah Provinsi Gorontalo melalui Badan Lingkungan Hidup dan Riset Daerah ( BLHRD ) mendorong masyarakat agar terus mengembangkan dan memanfaatkan TTG. Untuk memotivasi, Pemprov menyelenggarakan lomba TTG dengan total hadiah mencapai Rp 35 Juta. Pelaksanaan lomba […]Selengkapnya
Gorontalo – Gubernur Rusli Habibie didampingi sejumlah kepala SKPD dilingkungan Provinsi Gorontalo, melakukan studi komparatif menyangkut penerapan Money Folow program, di Jogjakarta, Kamis (28/7) kemarin, di Keraton Jogjakarta. Gubernur dan rombongan diterima langsung Gubernur Jogjakarta Sri Sultan Hamengkubuwono X bersama jajarannya. Dalam kesempatan itu, Sri Sultan mengungkapkan bahwa saat ini Pemerintah Jogjakarta juga sedang dalam […]Selengkapnya
Gorontalo – Dikbudpora, Dinsos, Disbunak, Dinas Nakertrans Pengelola Dekon/ TP Terbaik. Prestasi Pengelolaan keunagan negara sepertinya sulit lepas dari Pemerintah Provinsi Gorontalo. Gubernur Rusli Habibie dan Wakil Gubernur Idris Rahim yang memfokuskan sistem pengelolaan keuangan transparan, akuntabel dan sesuai ketentuan perundangan itu, tidak saja langganan opini BPK Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), serta penyerapan anggaran tercepat […]Selengkapnya
Gorontalo – Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim, membuka kemah bakti pelayanan kategorial pria kaum bapak Sinode se Provinsi Gorontalo, di desa Persatuan Kec. Popayato Barat Kab. Pohuwato, Kamis (21/7). Dalam sambutannya, Wagub Idris Rahim sangat mengapresiasi kegiatan kemah bakti yang di desa dan daerah pelosok. “Sejak awal kepemimpinan pak Rusli dengan saya, kita telah berkomitmen […]Selengkapnya
Gorontalo – Mengingat pembangunan terminal bandara Djalaluddin Gorontalo yang sudah selesai dan tengah beroperasi, sehingganya pada tahun 2016 ini, Gorontalo kembali akan ketambahan 20 Bus Multimoda. “Pak Menteri Perhubungan mengatakan jika akhir Desember tahun ini, Gorontalo akan mendapat bus tambahan sebanya 20 unit,” Kata Rusli Habibie saat menemui Menhub Ignasius Jonan baru-baru ini. Dalam kesempatan […]Selengkapnya
Gorontalo – Pemerintah Provinsi Gorontalo pada tahun anggaran 2016 ini memperoleh alokasi anggaran dari Kementerian Pertanian RI untuk kegiatan pencetakan sawah baru sebesar 33,4 miliar rupiah. Lokasi pencetakan sawah baru tersebut masing-masing berada di Kabupaten Pohuwato dengan luas 2.000 hektar dan Kabupaten Boalemo seluas 90 hektar. Dari jumlah tersebut, realisasi pencetakan sawah di Kabupaten Pohuwato […]Selengkapnya