Gorontalo – Penjabat Gubernur Gorontalo Prof Zudan Arif Fakrulloh menjelaskan bahwa dari pantauan sejumlah TPS , Provinsi Gorontalo sudah 99 persen siap melaksanakan Pemilihan kepala daerah serentak 15 Februari 2017. “Satu persennya tinggal pada pelaksanaan pada rabu besok, karena logistik, TPS, dan petugas sudah siap 100 persen siap,”kata Zudan Arif Fakrulloh, saat memantau kesiapan TPS […]Selengkapnya
Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Winarni Monoarfa membuka Rapat Koordinasi Daerah Penanggulangan Kemiskinan Tingkat Provinsi, Kabupaten dan Kota, yang digelar Senin (13/2) di Aula BAPPEDA Provinsi Gorontalo. Sekda dalam kesempatan itu mengungkapkan bahwa dirinya sangat optimis ketika seluruh stakeholder bisa duduk bersama, tidak ada yang saling menyalahkan namun terus bersama sama dengan alokasi anggaran yang dimaksimalkan […]Selengkapnya
Setelah akhir Januari lalu melakukan pertemuan dengan Konsil kedokteran Indonesia, kali ini giliran Menristek Dikti, Prof. Mohamad Nasir, yang ditemui oleh Penjabat Gubernur Gorontalo, Prof Zudan Arif Fakrulloh, dalam rangka memperjuangkan usulan pembukaan Fakultas Kedokteran di Gorontalo. Pertemuan tersebut berlangsung di kantor Kementerian Ristek dan Dikti Jakarta, Senin (13/2). Dalam pertemuan tersebut, Penjagub didampingi oleh […]Selengkapnya
Pengurus Gabungan Organisasi Penyelenggara Taman Kanak-Kanak Indonesia (GOPTKI) Provinsi Gorontalo yang dipimpin oleh Ketuanya Nito Podungge bersilaturahmi dengan Pj. Ketua TP. PKK Provinsi Gorontalo Ninuk Triyanty, Senin (13/2) di Rumah Dinas Gubernur Gorontalo. Pada kesempatan tersebut Ninuk menjelaskan keberadaan GOPTKI memiliki peranan penting dan strategis sebagai tempat terhimpunnya organisasi penyelenggara Taman Kanak-Kanak dan berkonstribusi menjadi […]Selengkapnya
Pemilihan Kepala Daerah serentak di seluruh Indonesia tinggal menghitung hari. Menjelang pemilihan, berbagai persiapan terus dilakukan oleh Pemerintah guna mensukseskan momen lima tahun sekali itu. Tak ketinggalan pula Dinas Satpol PP Dan Linmas Kebakaran Provinsi Gorontalo yang terus mempermantap kesiapan menghadapi Pilkada. Menghadapi kegiatan penting tersebut, Satpol PP Dan Linmas Kebakaran Provinsi Gorontalo melaksanakan pembinaan […]Selengkapnya
Gorontalo – Untuk memaksimalkan keamanan Gorontalo menjelang hari Pemilihan Kepala Daerah serentak 15 Februari mendatang, seluruh anggota Kepolisian Gorontalo bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi, kabupaten/kota menggelar dzikir akbar, bermunajat kepada sang pencipta. Pada kesempatan itu, Penjabat Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, yang dalam sambutannya mengungkapkan semua langkah-langkah telah dilakukan. Koordinasi yang baik dari KPU, Bawaslu, TNI/Polri […]Selengkapnya
Gorontalo – Penjabat Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh mengaku sangat bangga dengan keragaman etnis, suku, agama, adat dan budaya yang ada di Provinsi Gorontalo. Menurutnya hal ini menjadikan Gorontalo sebagai cermin atau tolak ukur dari Negara Indonesia sebagai Negara Kebhinekaan. “Hari ini kita sama-sama menyaksikan ragam kebhinekaan Indonesia. Kita harus menyadari bahwa Indonesia itu dibangun […]Selengkapnya
Disela-sela apel Korpri, Senin (6/2), ASN di lingkungan Pemprov Gorontalo mengumpulkan sedekah harian. Jumlah sedekah yang terkumpul pada kesempatan itu sebesar Rp. 9.270.000. Sejak dicanangkan Desember 2016, hingga saat ini total sedekah harian yang terkumpul dari seluruh ASN Pemprov Gorontalo mencapai Rp. 161.000.000. “Dana sedekah ini akan kita fokuskan untuk pembangunan masjid raya dan Islamic […]Selengkapnya
Gorontalo – Penjabat Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, kembali melakukan pertemuan dengan KPU dan unsur Polri/TNI guna berkoordinasi menjelang Pilkada serentak 15 Februari nanti. “Hari ini saya lakukan koordinasi lagi dengan KPU dan semua pihak terkait, karena memang sudah mendekati hari H. Jadi untuk memastikan bahwa semua tahapannya, tadi KPU sudah melaporkan pada saya bahwa […]Selengkapnya
Penjabat Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrulloh, menyambut kedatangan Ketua DRR RI Setya Novanto yang berkunjungan ke Provinsi Gorontalo. Selain disambut oleh Pj. Gubernur, kedatangan Setya Novanto juga disambut oleh Anggota DPR RI asal Gorontalo Roem Kono dan Mantan Gubernur Gorontalo Periode 2012-2017, Rusli Habibie. ( foto : Faisal )Selengkapnya