Day: October 27, 2024

Berita OPD

Daftar Peraih Podium Gorontalo Half Marathon 2024

Kota Gorontalo, Kominfotik- Gorontalo Half Marathon 2024 sukses digelar, Minggu (27/10/2024). Sejumlah pelari sukses mencatatkan namanya sebagai peraih podium juara. Peraih podium juara dibagi menjadi delapan kategori yakni 21K Master Putra, 21K Open Putra, 10K Putra dan 5K Putra. Ada juga 21K Master Putri, 21K Open Putri, 10K Putri serta 5K Putri. 21K Master Putra […]Selengkapnya

Berita OPD

Peserta Luar Daerah Terkesan dengan GHM 2024

Kota Gorontalo, Kominfotik- Sejumlah peserta dari luar daerah terkesan dengan Gorontalo Half Marathon 2024 yang digelar Minggu, (27/10/2024). Mereka menilai event GHM 2024 berjalan dengan baik. Syamsuddin Massa, peraih Podium 1 kategori 10K terkesan dengan GHM 2024. Pelari asal Makassar itu berhasil finish pertama dengan catatan waktu 33 menit. Ia sudah beberapa kali mengikuti event […]Selengkapnya

Berita Gubernur OPD

Insiden di GHM 2024: Empat Dirujuk RS,

Kota Gorontalo, Kominfotik – Sejumlah insiden terjadi saat pelaksanaan Gorontalo Half Marathon 2024, Minggu (27/10/2024). Beberapa peserta tidak kuat berlari dan jatuh saat masuk garis finish. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan, Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo Syafii Napu menjelaskan ada empat orang yang harus dirujuk ke rumah sakit. Mereka mengeluhkan sulit bernafas. “Pasien yang ditangani dengan oksigen […]Selengkapnya

Berita Gubernur

GHM 2024 Sukses: Pariwisata Bergeliat, Hotel Penuh,

Kota Gorontalo, Kominfotik- Pelaksanaan event Gorontalo Half Marathon (GHM) 2024 benar benar menjadi daya tarik pariwisata di daerah. Ribuan orang tumpah ruah di jalan baik sebagai peserta maupun penonton. Pj. Gubernur Gorontalo Rudy Salahuddin mengaku puas dengan gelaran perdana sport tourism di daerah yang ia pimpin. Salah satu indikatornya yakni hotel hotel di sekitar lokasi […]Selengkapnya

Berita Gubernur

GHM 2024 Sukses Digelar, Contoh Event Olahraga

Kota Gorontalo, Kominfotik – Gelaran Gorontalo Half Marathon (GHM) 2024 sukses digelar, Minggu (27/10/2024). 2.200 Runners dari berbagai daerah memadati Lapangan Taruna Remaja Kota Gorontalo sejak pukul 03.00 WITA. Lomba diawali dengan kategori  21K yang diikuti oleh 240 peserta. Pj. Gubernur Gorontalo Rudy Salahuddin mengangkat bendera start pada pukul 05.00 WITA. Disusul untuk 10K start […]Selengkapnya