Month: October 2022

Berita Gubernur OPD

Desa Lonuo Raih Juara III Desa Wisata

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) akhirnya mengumumkan daftar pemenang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2022 pada Minggu malam, (30/10/2022) di Jakarta. Desa Lonuo Bukit Arang, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, yang sebelumnya masuk dalam 50 desa wisata ADWI 2022, berhasil meraih juara III dalam pengelolaan homestay terbaik. Menparekraf RI, Sandiaga Uno menuturkan Anugerah Desa […]Selengkapnya

Berita OPD

Kelompok Kerja Mangrove Gorontalo Studi Komparasi ke

Surabaya, Kominfotik – Kelompok Kerja Mangrove Daerah (KKMD) Provinsi Gorontalo mengadakan Studi Komparasi ke Magrove Jawa Timur. Kedatangan tim KKMD Provinsi Gorontalo sendiri disambut Kepala Seksi Program BPDASHL Brantas Sampean, Suagus Purnomo dan Kabid PDASPS Dinas Kehutanan provinsi Jawa Timur Deden Suhardi, Kamis, (27/10/2022). Rangkaian acara studi komparasi pengelolaan ekosistem mangrove ini dimulai pada tanggal […]Selengkapnya

OPD

Kementan Latih 175 Vaksinator PMK di Gorontalo

KABUPATEN GORONTALO, Diskominfotik – Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian bekerja sama dengan Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo melatih 175 tenaga vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Pelatihan yang merupakan tindak lanjut dari bimbingan teknis yang sudah digelar sehari sebelumnya, dilaksanakan dengan memberikan pelayanan vaksinasi hewan ternak di Kabupaten Gorontalo dan Bone Bolango. “Kemarin […]Selengkapnya

Asisten

Pemprov Gorontalo Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda

KOTA GORONTALO, Diskominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo menggelar upacara bendera memperingati Hari Sumpah Pemuda di halaman Museum Purbakala Popa Eyato, Jumat (28/10/2022). Upacara diikuti oleh Aparatur Sipil Negara serta sejumlah anggota organisasi kepemudaan di Gorontalo. “Peringatan Hari Sumpah Pemuda ini harus dijadikan teladan dan inspirasi penggerak langkah menuju visi bangsa yang besar,” kata Asisten Bidang […]Selengkapnya

OPD

Provinsi Gorontalo Zona Hijau Penularan PMK

KOTA GORONTALO, Diskominfotik – Provinsi Gorontalo masuk dalam zona hijau penularan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak. Hal itu terungkap pada kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) vaksinator dan data encoder yang digelar oleh Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian bekerja sama dengan Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo di Hotel Aston, Kota Gorontalo, Kamis […]Selengkapnya

Berita OPD

Uji Kompetensi JPT Pratama Pemprov Gorontalo Masuki

Kota Gorontalo, Kominfotik – Asesmen dan preferensi uji kompetensi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkup Pemprov Gorontalo telah memasuki tahapan wawancara, Rabu (26/102022). Sebanyak 34 pejabat tinggi pratama mengikuti sesi wawancara secara daring, dengan masing masing asesor atau penguji dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) pusat. Kepala Dinas Kominfo dan Statistik Provinsi Gorontalo Masran Rauf […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Pererat Tali Silaturahmi, Danlantamal VIII – Penjagub

Kota Gorontalo, Kominfotik – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) VIII Manado, Laksamana Pertama TNI Nouldy J. Tangka didampingi istri Herny J. Tangka bersama jajarannya berkunjung ke Provinsi Gorontalo. Kunjungan Danlatamal VIII ini disambut secara hangat oleh Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer bersama istri drg. Gamaria Monoarfa dan pimpinan OPD terkait, Selasa, (25/10/2022) […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Carbon Market Exchange Tertarik Konservasi Lingkungan di

Kota Gorontalo, Kominfotik – Non Government Organization (NGO) Carbon Market Exchange dari United State America (USA) tertarik dengan konservasi lingkungan di Gorontalo. Perusahaan pencinta lingkungan dengan tujuan melestarikan ekosistem di dunia ini, melakukan MoU dengan Pemerintah Provinsi Gorontalo, di Rumah Jabatan Gubernur, Senin (24/10/2022). Kerja sama ini bertujuan untuk pemulihan ekosistem terumbu karang dan hutan […]Selengkapnya

Berita Gubernur

DPRD Setujui Ranperda APBD 2023 Pemprov Gorontalo

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) menyetujui Rencana Peraturan Daerah (Ranperda) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2023 untuk ditetapkan menjadi Perda. Persetujuan diambil melalui Rapat Paripurna ke-97 Pembicaraan Tingkat II terhadap Ranperda APBD, yang berlangsung di ruang rapat DPRD, Senin malam (24/10/2022). Persetujuan ditandai dengan keputusan DPRD dan penandatanganan persetujuan […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Kunker ke Gorontalo, Komisi X DPR RI

Kota Gorontalo, Kominfotik – Tim kunjungan kerja Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) menerima sejumlah aspirasi oleh Pemerintah Provinsi Gorontalo. Sejumlah aspirasi tersebut diantaranya mengenai pendidikan, riset, olahraga dan kepariwisataaan. Masing – masing stakeholder terkait menyampaikan aspirasinya pada Rapat Kerja Kunjungan Komisi X DPR RI dalam rangka Masa Reses 1 tahun sidang […]Selengkapnya