Day: April 14, 2020

Gubernur

Ini Daftar Alat Kesehatan Tangani Corona di

KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie secara langsung membeberkan berbagai macam alat kesehatan yang telah dimiliki Provinsi Gorontalo untuk penanganan virus Corona. Hal itu diungkap Rusli dalam konferensi pers di Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo, Selasa (14/04/2020). Alat Pelindung Diri (APD) lengkap bantuan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI dan Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) […]Selengkapnya

Gubernur

Pemerintah se Gorontalo Siapkan Bantuan Untuk 84.181

KOTA GORONTALO, Humas – Guna menanggulangi dampak sosial akibat wabah virus corona di daerah, pemerintah provinsi dan kabupaten/kota se Gorontalo sepakat mengalokasikan program Jaring Pengaman Sosial (JPS). Bantuan akan disalurkan kepada 84.181 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). “Sebagai konsekuensi dari penerapan PSBB adalah program jaring pengaman sosial (JPS). Kami sudah siap. Jadi seperti janji kami 60 […]Selengkapnya

Gubernur

Pemerintah se Gorontalo Sepakat Usul PSBB ke

KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah provinsi dan kabupaten/kota se Gorontalo sepakat untuk mengusulkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) kepada Menteri Kesehatan RI. Kepastian itu disampaikan Gubernur Rusli usai menggelar video confrence dengan bupati/walikota serta unsur forkopimda di Posko Gugus Tugas, Selasa (14/4/2020). “Semua kabupaten/kota, forkopimda, perguruan tinggi, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat mengusulkan Gorontalo […]Selengkapnya

Wakil Gubernur

BPK Terapkan Sistem WFH Periksa LKPD Provinsi

KOTA GORONTALO, Humas – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Gorontalo akan menerapkan sistem Work From Home (WFH) atau bekerja dari rumah dalam memeriksa Laporan Keuangan Daerah (LKPD) Pemerintah Provinsi Gorontalo tahun anggaran 2019. Hal itu disampaikan Kepala BPK Perwakilan Provinsi, Rahmadi, melalui video konferensi entry meeting pemeriksaan terinci kepada Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris […]Selengkapnya

Gubernur

Pemprov Gorontalo Serahkan Bantuan Pangan 828 Sopir

KOTA GORONTALO, Humas – Sebanyak 828 sopir angkutan menerima bantuan bahan pangan pokok dari Pemerintah Provinsi. Bantuan tersebut diberikan untuk 538 sopir Angkutan Kota Dalam Provinsi (AKDP) dan 290 Angkutan Kota Antar Provinsi (AKAP), masing-masing di Terminal Pusat Kota Gorontalo, Terminal Bus Dungingi, dan Terminal Telaga Kabupaten Gorontalo. Selain sopir angkutan, bantuan bahan pangan pokok […]Selengkapnya