Day: August 15, 2019

Berita

Upacara Gelar Senja, Untuk Keterampilan dan Ketangkasan

Kota Gorontalo, Humas – Dalam rangka memperingati Hari Pramuka ke-58 tahun 2019 tingkat Provinsi Gorontalo, Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Gorontalo menggelar upacara gelar senja,  yang dipimpin langsung oleh Ketua Kwarda Gorontalo Idah Syahidah, di halaman kantor Kwarda Gorontalo, Rabu, (14/8/2019). Dalam sambutannya Idah menyampaikan upacara gelar senja merupakan kegiatan untuk keterampilan dan ketangkasan kepramukaan […]Selengkapnya

Berita Pilihan Editor

Dinas Pangan Prov. Gorontalo Gelar Festival Pangan

  Gorontalo, Humas – Sebagai upaya untuk meningkatkan kreasi dan nilai tambah produk dengan memanfaatkan bahan pangan lokal, Dinas Pangan Provinsi Gorontalo menggelar Festival Pangan Lokal Beragam Bergizi Seimbang dan Aman (B2SA ). Ketua Panitia Festival yang juga Kepala Bidang Konsumsi dan Keamanan Pangan, Zakiya Beserewan menjelaskan, tujuan Festival ini adalah untuk mendorong kreativitas dan […]Selengkapnya

Berita

Cara Kesbangpol Gorontalo Meriahkan HUT ke-74 Proklamasi

KOTA GORONTALO, Humas – Aktivitas di Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Gorontalo, Kamis (15/8/2019) berbeda dari hari-hari biasanya. Pagi itu semua pegawai Kesbangpol mengenakan kemeja karawo berwarna merah. Kemeja dipadu dengan celana berwarna putih. Tampilan merah putih sengaja dihadirkan untuk memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74 Proklamasi yang jatuh pada hari Sabtu esok. […]Selengkapnya

Berita

Sulaman Karawo Bakal Diaplikasikan Pada Baju Khas

  Gorontalo, Humas – Pesona sulaman karawo Gorontalo ternyata dapat diaplikasikan pada busana khas maupun pakaian keseharian yang dikenakan masyarakat dari berbagai daerah di Sulawesi. Sulaman karawo merupakan kerajinan tradisional masyarakat Gorontalo yang menggunakan media kain sebagai sarana untuk menyulam setelah serat benang diiris membentuk pola strimin. Pengirisan serat kain, mengikat dan menyulam dengan aneka […]Selengkapnya