KOTA GORONTALO, Humas – Tim Terpadu yang terdiri atas Dinas Satpol PP, Linmas dan Kebakaran Provinsi dan Kota Gorontalo, serta Dinas Sosial Provinsi dan Kota Gorontalo menertibkan enam orang pengemis yang beroperasi secara liar, Kamis (10/10/2019). Rinciannya satu orang di wilayah kabupaten gorontalo dan 5 orang di wilayah kota Gorontalo. Para pengemis ditertibkan di kompleks […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Progres pekerjaan jalan Taluditi-Wanggarasi yang sudah mencapai 97 persen, akan segara dinikmati dan dirasakan oleh masyarakat. Kepala Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Provinsi Gorontalo Abdul Fandit Ahmad, melakukan monitoring terhadap pembangunan jalan tersebut, di Kecamatan Wanggarasi, Kabupaten Pohuwato, Rabu (10/10/2019). Pembangunan jalan Taluditi-Wanggarasi yang menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK) […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Pengawasan pengelolaan arsip sangat penting untuk menciptakan tertib arsip di lembaga kearsipan kabupaten maupun kota di Provinsi Gorontalo. Tertib arsip ini dapat dirasakan ketika masyarakat dengan mudah memperoleh pelayanan cepat dan berkualitas. Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Gorontalo, Yosep Koton dalam rapat Penyusunan Laporan Monitoring Tindak Lanjut […]Selengkapnya
Bandung, Humas – Lembaga Penyiaran Publik Lokal Radio Suara Rakyat Hulontalo (Suara RH) berhasil meraih juara Kedua dalam kategori Produksi program Suara Nusantara versi Audio Terbaik dalam Anugrah LPPL Award 2019 yang dirangkaikan dengan perayaan HUT Asosiasi LPPL Se-Indonesia yang pertama di Bandung, Jawa Barat (9/10). Dari enam kategori yang diperlombakan, Radio Suara RH berhasil […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Tahun 2020 program kios akses pangan masyarakat akan bertambah dari jumlah sebelumnya hanya 36 unit menjadi 50 unit kios. Hal ini terungkap pada rapat koordinasi Program Ketersediaan dan Kerawanan Pangan, yang berlangsung di Hotel New Rahmat Inn, Selasa (7/10/2019). Kepala Dinas Pangan Provinsi Gorontalo Sutrisno saat membuka rakor menjelaskan, rakor tersebut bertujuan […]Selengkapnya
JAKARTA, Humas – Tujuh budaya Gorontalo ditetapkan sebagai warisan budaya takbenda (WBTB) Indonesia oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir Effendi. Penyerahan sertifikat digelar di Istora senayan Jakarta, Senin (8/10/2019). Sertifikat pengakuan tersebut diserahkan kepada Gubernur Gorontalo yang diwakili Kepala Dinas Dikbudpora Ramlah Habibie oleh Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo. Tujuh budaya Gorontalo yang masuk WBTB […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Biro Humas Protokol Provinsi Gorontalo tampil memukau pada pagelaran Gorontalo Karnaval Karawo 2019, Minggu (06/10/2019). Penampilan memukau tersebut terlihat dari antusias masyarakat yang hadir dan antri untuk berswafoto dengan peserta dari Biro Humas Protokol yang tahun ini mengangkat tema Kota Bunga Tomohon. “Saya pribadi sangat puas dengan apa yang ditampilkan oleh […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Salah satu rangkaian acara Gorontalo Karnaval Karawo ( GKK) yaitu Gorontalo Culinary Expo resmi dibuka malam ini oleh Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Gorontalo, Rifli Katili, di seputaran rumah dinas Gubernur, Jumat (4/10/2019). Ratusan produk makanan hadir dalam festival kuliner ini. “Saya atas nama pemerintah provinsi mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada […]Selengkapnya
KABUPATEN BONE BOLANGO, Humas – Pemerintah Provinsi Gorontalo kembali menggelar pasar murah untuk membantu kebutuhan pangan warga. Kali ini menyapa warga di Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Jumat (4/10/2019). Warga antusias untuk membeli bahan pokok dengan harga serba Rp5.000,-. Ada delapan bahan pokok yang dijual yakni beras lima kilogram, minyak goreng satu liter, gula pasir […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Penanganan Bencana harus melibatkan multisektor dan sampai tingkat pemerintahan desa atau kelurahan. Hal ini disampaikan oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Gorontalo Sumarwoto, saat memberikan materi pada Workshop Pengkajian Kebutuhan Pascabencana (Jitupasna) yang diselenggarakan oleh BPBD Kabupaten Gorontalo Utara, di Training Center Hotel Damhil Universitas Negeri Gorontalo (UNG), Kamis (3/10/2019). […]Selengkapnya