KOTA GORONTALO, Diskominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer mendorong Komisi Informasi Daerah (KID) untuk terus meningkatkan keterbukaan informasi publik. Bagi Hamka, di era sekarang faktor keterbukaan informasi dan transparansi menjadi keharusan bagi badan publik. “Harus ada kolaborasi dan sinergitas antara publik dan pemerintah di satu satu sisi. Instrumen kita terbatas kalau hanya mengandalkan […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Pengurus Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Gorontalo mendorong dan mendukung percepatan pembangunan masjid raya. Hal itu diungkapkan Ketua DMI Provinsi Gorontalo, Nelson Pomalingo, pada audiensi dengan Penjabat Gubernur (Penjagub) Gorontalo Hamka Hendra Noer di Gubernuran Gorontalo, Selasa (14/6/2022). “Kami dari DMI mendorong agar tanggal 5 Desember 2022 bertepatan dengan momentum ulang […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Penjabat Gubernur (Penjagub) Gorontalo Hamka Hendra Noer meminta pengurus Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Provinsi Gorontalo bisa menarik investor ke daerah. Hal itu diutarakannya saat menerima audiensi dan tatap muka dengan pengurus KADIN Provinsi Gorontalo di Ruangan Dulohupa Gubernuran Gorontalo, Selasa (14/6/2022). “KADIN itu punya jaringan yang luas sampai ke tingkat […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer kagum dengan ekspor jagung dan kelapa Gorontalo. Dua komuditi yang sering dikirim ke negara – negara tetangga dan eropa. Sebagai penjabat gubernur, Hamka berkesempatan melakukan panen raya jagung perdana di Desa Ombulo Kecamatan Limboto Barat, Kabupaten Gorontalo, Senin (13/6/2022). Hamka juga meninjau pabrik pengolahan kelapa […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer melakukan panen jagung perdana di Desa Ombulo Kecamatan Limboto Barat Kabupaten Gorontalo, Senin (13/6/2022). Penen jagung hibrida di atas lahan seluas 43 hektare turut dihadiri penjabat Ketua TP-PKK Provinsi Gorontalo drg. Gamaria Purnamawati Monoarfa dan Bupati Nelson Pomalingo. Hadir juga Kapolda Gorontalo, Danrem 133 NWB, […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Gorontalo melakukan pertemuan dengan Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer, bertempat di kediaman Rumah Dinas Wakil Gubernur, Senin (13//6/2022). Pertemuan yang dipimpin Ketua Asprov PSSI Gorontalo Lahmuddin Hambali ini, terkait kesiapan PSSI Gorontalo melaksanakan liga sepak bola Menpora CUP dan Gubernur CUP, yang rencananya masing – masing […]Selengkapnya
BONE BOLANGO, Diskominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer meminta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) peserta latihan dasar untuk menjaga integritas pelayanan masyarakat. Hamka menilai, era saat itu sudah bukan zamannya lagi PNS yang minta dilayani dan ditakuti tanpa memberi pelayanan yang baik pada masyakat. “Birokrasi yang sekarang birokrasi yang punya kebutuhan dasar pelayanan […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Operasi Patuh Otanaha 2022 Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo dimulai hari ini. Operasi ditandai dengan Apel Gelar Pasukan yang dipimpin Kapolda Gorontalo Irjenpol Akhmad Wiyagus di lapangan Mapolda Gorontalo, Senin (13/6/2022). Operasi Patuh Otanaha 2022 akan berlangsung selama 14 hari ke depan. Sasarannya pengguna kendaraan yang tidak memiliki kelengkapan administrasi berkendara dan […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer beserta istri drg. Gamaria Purnamawati Monoarfa menikmati keindahan Desa Wisata Religi di Desa Bongo, Kecamatan Batudaa Pantai, Kab. Gorontalo, Minggu (12/6/2022). Sejak dilantik sebagai Penjabat Gubernur Gorontalo tepat sebulan lalu, belum ada destinasi wisata yang sempat ia kunjungi. Libur akhir pekan dimanfaatkan untuk mengenal lebih […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfo – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer terkesan dengan konsep warung kopi (warkop) Amal, Kota Gorontalo. Hamka berkesempatan nongkrong santai di tempat itu usai olahraga pagi, Minggu (12/6/2022). Konsep warung kopi yang semua penghasilannya untuk anak anak pesantren menurutnya luar biasa. Orang tidak saja bersosialisasi untuk urusan dunia, tapi secara tidak langsung […]Selengkapnya