
Rusli Diundang Jokowi ke Istana Bogor
RHNews.com – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie kembali mendapat kehormatan dari pemerintah pusat untuk menghadiri pertemuan dengan Presiden RI Joko Widodo di Istana Bogor. Pada pertemuan
Terpopuler
Kota Gorontalo, Kominfotik – Wakil Gubernur Gorontalo Idah Syahidah Rusli Habibie menyoroti adanya aturan baru dalam pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berpotensi berdampak pada keberlangsungan tenaga kerja di Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Dalam evaluasi yang digelar di Aula Rumah Jabatan Gubernur, Kamis (6/11/2025), Idah menjelaskan bahwa hingga saat ini di Provinsi Gorontalo […]
Kota Gorontalo, Kominfotik – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) memberikan dampak signifikan terhadap perekonomian daerah di Provinsi Gorontalo. Tercatat sekitar Rp63 miliar dana telah beredar melalui pengadaan bahan pangan dan operasional dapur. Program ini melibatkan 86 UMKM lokal sebagai pemasok, dua perusahaan berbentuk CV, serta 38 yayasan sosial dan pendidikan. Selain itu, sektor jasa transportasi […]
Kota Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo mulai mengantisipasi lonjakan kebutuhan bahan baku seiring meluasnya pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di daerah. Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail menegaskan bahwa penguatan pasokan lokal harus disiapkan sejak dini agar perluasan program tidak memicu kenaikan harga pangan. “Saya lebih menekankan kepada semua stakeholder yang terkait dengan MBG ini […]
Kab. Gorontalo, Kominfotik – Wakil Menteri Pertahanan RI Marsekal Madya TNI (Purn) Donny Ermawan menerima penyambutan adat Mopotilolo saat berkunjung ke Provinsi Gorontalo, Rabu (6/11/2025). Penyambutan tersebut merupakan bentuk kehormatan bagi pejabat tinggi negara yang pertama kali datang ke Gorontalo. Wamenhan tiba di Bandara VIP Djalaluddin Gorontalo sekitar pukul 17.00 WITA menggunakan pesawat Dassault Falcon […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail mengajak Persatuan Pensiunan Indonesia (PPI) untuk tetap berkontribusi dalam memajukan pembangunan daerah dan peningkatan kesejahteraan masyarakat. Hal ini disampaikan gubernur saat menerima audiensi PPI Gorontalo di rumah jabatan Gubernur Gorontalo, Rabu (5/11/2025). PPI adalah organisasi kemasyarakatan yang menghimpun para pensiunan dari berbagai kalangan, termasuk PNS, pegawai BUMN, pejabat […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail menerima audiensi panitia Calon Daerah Otonomi Baru (CDOB) Panipi Raya di rumah jabatan gubernur, Rabu (5/11/2025). Pada pertemuan itu panitia menyampaikan progres pembentukan Panipi Raya sebagai daerah otonomi baru di Provinsi Gorontalo. Ketua Panitia CDOB Panipi Raya, Profesor Syamsu Qamar Badu menyampaikan laporan perkembangan administrasi dan dukungan […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Aliansi Sopir Provinsi Gorontalo menemui Gubernur Gusnar Ismail di rumah jabatannya, Rabu (5/11/2025). Dalam pertemuan tersebut Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail didampingi oleh Kepala Dinas Perhubungan, Jamal Nganro, yang juga sebagai pelaksana tugas Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan. Koordinator Aliansi Sopir Provinsi Gorontalo, Aprijal Rajak menyampaikan langsung nasib para sopir truk pengangkut […]
Kota Gorontalo, Kominfotik – Wakil Gubernur Gorontalo Idah Syahidah Rusli Habibie terus berkomitmen mengawal pelaksanaan program nasional Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas oleh Presiden Prabowo Subianto. Program prioritas tersebut bertujuan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia Indonesia sejak dini melalui pemenuhan gizi seimbang bagi anak-anak sekolah. Sebagai Ketua Satgas MBG Provinsi Gorontalo, Idah kembali melakukan […]
Kab. Gorontalo, Kominfotik – Wakil Gubernur Gorontalo Idah Syahidah Rusli Habibie berbagi kisah perjalanan panjangnya di gerakan pramuka dalam sesi Jumpa Tokoh pada Peran Saka Nasional 2025, Rabu malam (5/11/2025). Kegiatan ini berlangsung di Bumi Perkemahan Bongohulawa, Kecamatan Limboto, Kabupaten Gorontalo, dan telah memasuki hari ketiga pelaksanaan. Di hadapan peserta dari berbagai daerah di […]
Kota Gorontalo, Kominfotik – Wakil Gubernur Gorontalo Idah Syahidah Rusli Habibie berkesempatan menjajal langsung kapal taksi nelayan berkapasitas 5 Gross Ton (GT) yang merupakan bagian dari bantuan program Agromaritim Pemerintah Provinsi Gorontalo. Idah tampak antusias saat berlayar mengelilingi pesisir Pelabuhan Gorontalo, didampingi tim dan para ajudannya. Momen tersebut berlangsung usai penyerahan bantuan kepada para nelayan […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Program kapal taksi Gorontalo Akan Sejahtera (GAS) disambut antusias dan penuh semangat oleh para nelayan. Kapal taksi nelayan ini merupakan ide yang digagas oleh Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail untuk meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan nelayan. Pemerintah Provinsi Gorontalo tahun ini mengalokasikan bantuan sebanyak lima unit kapal taksi GAS 5GT. Bantuan kapal taksi […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo menyerahkan bantuan motor cool box atau berkotak pendingin tahap kedua kepada penjual ikan keliling. Bantuan diserahkan langsung oleh Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail dan Wakil Gubernur Idah Syahidah Rusli Habibie di Pelabuhan Gorontalo, Rabu (5/11/2025). Pemprov Gorontalo melalui Dinas Kelautan dan Perikanan tahun ini mengalokasikan bantuan motor berkotak pendingin […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail bersama Wakil Gubernur Idah Syahidah Rusli Habibie menyerahkan bantuan untuk program agromaritim di pelataran Pelindo Gorontalo, Rabu (5/11/2025). Bantuan yang diserahkan yakni sarana usaha perikanan berupa lima unit kapal taksi nelayan 5 Gross Ton (GT), sarana pemasaran bagi penjual ikan keliling berupa 97 motor berkotak pendingin. Konsep […]
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail bersama Wakil Gubernur Idah Syahidah Rusli Habibie menyerahkan bantuan untuk program agromaritim di pelataran Pelindo Gorontalo, Rabu (5/11/2025). Agromaritim merupakan salah satu program unggulan Pemerintah Provinsi Gorontalo di bawah kepemimpinan Gusnar – Idah untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat melalui pembangunan di sektor pertanian, peternakan, dan perikanan. Bantuan yang […]
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Polda Gorontalo menggelar apel gelar pasukan dalam rangka kesiapan tanggap darurat bencana hidometerologi di Provinsi Gorontalo. Apel tersebut turut dihadiri Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail, Sekda Provinsi Sofian Ibrahim, bersama jajaran Forkopimda dan beberapa pimpinan OPD di lapangan Mapolda Gorontalo, Rabu (5/11/2025). Kapolda Gorontalo Irjen Pol Widodo dalam membacakan sambutan Kapolri menyampaikan […]
Jakarta, Kominfotik – Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo melakukan audiensi dan konsultasi bersama Tim Penggerak PKK Provinsi DKI Jakarta Pusat yang berlangsung di Gedung Melati Jaya, Jakarta Selatan, Selasa (4/11/2025). Pertemuan ini menjadi ajang pertukaran ide dan inspirasi antarprovinsi dalam memperkuat peran PKK sebagai penggerak kesejahteraan keluarga. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua TP PKK DKI […]
Kab. Bone Bolango, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo bersama Bank Indonesia meresmikan Zona Halal, Aman, dan Sehat (KHAS) serta Kawasan Kuliner Non Tunai di Danau Perintis, Selasa (4/11/2025). Kegiatan tersebut sekaligus menandai kick off Festival Maleo menuju destinasi utama pariwisata ramah muslim di Gorontalo. Peresmian ini dihadiri Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail dan Wakil Gubernur Idah […]
Kota Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo akan mulai melaksanakan asesmen potensi dan kompetensi aparatur sipil negara (ASN) sebagai langkah awal penerapan manajemen talenta dan sistem merit di lingkungan birokrasi. Kegiatan ini menjadi bagian penting dari upaya reformasi birokrasi agar penempatan ASN lebih objektif dan berbasis kinerja. Dalam keterangannya, Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Sofian Ibrahim […]
Kota Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo mulai menerapkan sistem elektronik Tambahan Penghasilan Pegawai atau e-TPP. Langkah ini dilakukan untuk mewujudkan pengelolaan tunjangan ASN yang lebih transparan dan berbasis kinerja. Hal ini diungkapkan Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Sofian Ibrahim pada Sosialisasi Penilaian, Pengurangan, Penundaan, dan Sistem Informasi TPP. Kegiatan sekaligus sosialisasi pemberian penghargaan ASN of […]
Kab. Gorontalo Utara, Kominfotik — Gubernur Gorontalo Gusnar Ismail, menghadiri kegiatan buka puasa bersama Komunitas Puasa Sunah Senin Kamis (SAINS) yang digelar di Masjid Al Ikhlas, Desa Titidu, Kecamatan Kwandang Kabupaten Gorontalo Utara, Senin (3/11/2025). Kegiatan yang berlangsung dengan penuh keakraban ini menjadi ajang mempererat silaturahmi antara pemerintah daerah dan masyarakat yang istiqamah menjalankan puasa […]

RHNews.com – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie kembali mendapat kehormatan dari pemerintah pusat untuk menghadiri pertemuan dengan Presiden RI Joko Widodo di Istana Bogor. Pada pertemuan

RHNews.com – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menerima kunjungan Ketua DPRD Gorontalo Utara Nurjannah Yusuf bersama anggota Pansus HTI di ruang kerjanya, Rabu (19/8). Kehadiran legislator

RHNews.com – Pembangunan lembaga pemasyarakatan (Lapas) baru Gorontalo rencananya akan direalisasikan tahun 2016 mendatang. Kepastian itu disampaikan Kakanwil Hukum dan HAM usai upacara pemberian remisi

RHNews.com – Sebanyak 942 Narapidana (Napi) di Gorontalo mendapatkan remisi kemerdekaan dan remisi Dasawarsa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke-70. Pemberian remisi

RHNews.com – Upacara peringatan Detik Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-70 tingkat Provinsi Gorontalo, Senin (17/8) berlangsung hikmat. Bertindak sebagai Inspektur Upacara Gubernur Gorontalo Rusli

RHNews.com – Sore itu suasana di bibir Danau Limboto di Desa Pentadio Kecamatan Telaga mendadak ramai. Terik matahari yang masih panas menyengat tidak menyurutkan keinginan

RHNews – Krisis listrik yang terus terjadi di Gorontalo membuat Gubernur Gorontalo Rusli Habibie berpikir keras untuk mengatasinya. Setelah mengupayakan pembangunan PLTU Anggrek 2×25 Mw

RHNews – Pemerintah Provinsi Gorontalo kembali membayarkan Tunjangan Kinerja Daerah (TKD) bagi para camat dan lurah se-Provinsi Gorontalo. Pencairan dilakukan secara simbolis oleh Gubernur Gorontalo