KOTA GORONTALO, Humas – 112 nelayan dari Provinsi Gorontalo yang akan mengikuti Diklat Pemberdayaan Masyarakat (DPM) dilepas pemberangkatannya oleh Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim di Gedung Grand Palaca Convention Center, Kota Gorontalo, Jumat (29/3/2019). DPM yang digelar oleh Kementerian Perhubungan RI akan dilaksanakan di Balai Diklat Pelayaran Minahasa Selatan, Provinsi Sulawesi Utara. Wagub Idris […]Selengkapnya
KABUPATEN BONE BOLANGO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim memantau proses penyortiran dan pelipatan surat suara Pemilu Serentak tahun 2019, Kamis (28/3/2019). Pemantauan dilakukan di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Gorontalo dan KPU Kabupaten Bone Bolango. “Alhamdulillah dari pantauan saya di dua lokasi itu proses penyortiran dan pelipatan surat suara sementara dikerjakan. […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Sebanyak 48 pelaku Industri Kecil dan Menengah (IKM) di Provinsi Gorontalo yang bergerak dalam pengelolaan kelapa, mengikuti bimbingan teknis (bimtek) yang digelar oleh Kementerian Perindustrian (Kemenperin) bekerja sama dengan Dinas Koperasi, UMKM, Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Gorontalo. Kegiatan bimtek yang dibuka oleh Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim di Hotel Damhil, […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) melalui Direktorat Jenderal Industri Kecil, Menengah, dan Aneka mengembangkan potensi industri kelapa di Provinsi Gorontalo melalui program pengembangan Industri Kecil dan Menengah (IKM) Kelapa Terpadu. Direktur IKM Pangan, Barang dari Kayu dan Furnitur Kemenperin Sri Yunianti mengatakan, pengembangan IKM Kelapa Terpadu di Provinsi Gorontalo bertujuan untuk meningkatkan nilai […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, H umas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim membuka rapat koordinasi teknis (rakortek) perencanaan pembangunan daerah dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Gorontalo tahun 2020 di Hotel Grand Q, Kota Gorontalo, Rabu (27/3/2019). Dalam sambutannya Wagub Idris Rahim mengatakan, rakortek bertujuan untuk mempertajam program kerja tahun 2020 yang merupakan […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo menargetkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2018 akan kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Hal itu disampaikan Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim saat menyerahkan LKPD Pemprov Gorontalo tahun anggaran 2018 kepada Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Perwakilan BPK Provinsi Gorontalo, Subhan Afandi, di gedung […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Gorontalo menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang perubahan atas Peraturan Daerah (Perda) Nomor 10 Tahun 2013 tentang Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah yang berasal dari Gubernur Gorontalo. Persetujuan terhadap Ranperda tersebut ditandatangani bersama oleh Gubernur Gorontalo dan pimpinan DPRD pada Rapat Paripurna ke-205, Selasa (26/3/2019). […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun pelajaran 2018-2019 untuk jenjang Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) secara nasional dimulai serentak pada Senin, 25 Maret 2019. Di Provinsi Gorontalo, UNBK untuk jenjang SMK diikuti oleh 5.816 siswa di 55 sekolah. Pembukaan pelaksanaan UNBK jenjang SMK tingkat Provinsi Gorontalo diawali dengan apel bersama dan […]Selengkapnya
KABUPATEN GORONTALO, Humas – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi Gorontalo siap menyukseskan penyelenggaraan Pemilu Serentak tahun 2019. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Satpol PP, Perlindungan Masyarakat (Linmas), dan Pemadam Kebakaran (Damkar) Provinsi Gorontalo, Faizal Lamakaraka, usai upacara peringatan HUT Damkar ke-100, Satpol PP ke-69, dan Linmas ke-57 yang dilaksanakan di lapangan Kecamatan Telaga […]Selengkapnya
KABUPATEN GORONTALO, Humas – Sebanyak 543 botol berisi minuman keras (miras) berbagai merek termasuk 136 miras oplosan berupa cap tikus, dimusnahkan usai upacara peringatan hari ulang tahun Pemadam Kebakaran ke-100, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) ke-69, dan Perlindungan Masyarakat ke-57 tingkat Provinsi Gorontalo tahun 2019. Pemusnahan miras dilakukan dengan cara memecahkan botol miras dalam […]Selengkapnya