mila

Berita

Pasien Sembuh Covid-19 Gorontalo Bertambah Tiga Orang

KOTA GORONTALO, Humas – Pasien positif covid-19 atau virus corona yang sembuh di Provinsi Gorontalo bertambah tiga orang. Masing-masing adalah pasien 07, pasien 13 dan pasien 14. Ketiganya selama ini dirawat di Rumah Sakit Aloei Saboe Kota Gorontalo. “Total pasien terkonfirmasi positif 19 orang. Meninggal satu orang, sembuh pertama dua orang, sembuh kedua empat orang, […]Selengkapnya

Berita

Bank Sulutgo Donasikan Alat Kesehatan Atasi Corona

KOTA GORONTALO, Humas – Bank Sulut Gorontalo (Bank Sulutgo/BSG) cabang Gorontalo mendonasikan bantuan berupa alat kesehatan untuk Gugus Tugas Provinsi Gorontalo. Bantuan diserahkan oleh Kepala Cabang BSG Gorontalo Sjahron Dj Botutihe kepada Sektretaris Gugus Tugas Sumarwoto, Sabtu 09/05/2020). Bantuan dalam rangka Bank Sulutgo Peduli ini berupa masker kain 2.500 buah, masker medis 20 box, hand […]Selengkapnya

Gubernur

Gubernur Rusli Tandatangani Prasasti Gelanggang Olahraga Korem

KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menandatangani prasasti gelanggang Olahraga (GOR) Korem 133/NWB, Rabu (07/05/2020). Penandatanganan prasasti ini sebagai tanda diresmikannya tempat olahraga yang diberi nama GOR Bj Habibie itu. GOR Bj Habibie yang dibangun diatas lahan Korem 133/NWB itu memiliki beragam fasilitas olahraga. Diantaranya, lapangan volly, lapangan sepak bola, lapangan tembak, lapangan […]Selengkapnya

Gubernur

Gubernur Rusli Minta Masyarakat Tidak Bandel Hadapi

KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie meminta masyarakat tidak bandel dalam menghadapi pandemi virus corona. Masyarakat diminta mengikuti aturan pemerintah yang telah dituangkan dalam Peraturan Gubernur tentang pedoman pelaksanan PSBB di Provinsi Gorontalo. “Tolong masyarakat ini diingatkan. Apa yang dibuat oleh Gubernur, bupati, walikota, camat, kepala desa, lurah itu untuk rakyat. Jangan dulu […]Selengkapnya

Gubernur

505 Warga Binaan Kategori Asimilasi Terima Bahan

KOTA GORONTALO, Humas – Sebanyak 505 warga binaan kategori asimilasi menerima bantuan bahan pokok bersubsidi yang diserahkan oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Selasa (05/05/2020). Penyerahan dilakukan secara simbolis kepada 10 orang perwakilan warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Kota Gorontalo. Kepala Kantor Wilayah Hukum dan HAM Provinsi Gorontalo Budi Sarwono menyambut baik […]Selengkapnya

Gubernur

Pencanangan PSBB, Gubernur Rusli Bagi Sembako Gratis

KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie membagikan sembako gratis bagi 8000 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) untuk delapan kecamatan se Kota Gorontalo. Pembagian melalui perwakilan masing-masing kecamatan ini dilakukan Rusli usai mencanangkan pemberlakuan PSBB di Provinsi Gorontalo, Senin (04/05/2020). Sebelumnya 1000 paket sembako gratis dalam bentuk bantuan bahan pangan itu juga telah dibagikan untuk […]Selengkapnya

Gubernur

Rusli: PSBB Bukan Hal Baru, Kita Sudah

KOTA GORONTALO, Humas – Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) resmi diberlakukan di Provinsi Gorontalo. Gubernur Gorontalo Rusli Habibie dalam pidatonya menyatakan PSBB bukanlah hal baru, karena sebelumnya masyarakat Gorontalo telah melaksanakannya meski dalam skala kecil. “Selama lebih dari sebulan inipun kita sudah menjalani sebagian dari pembatasan-pembatasan sosial. Kita hanya akan meningkatkan skala dan waktu pembatasan […]Selengkapnya

Gubernur

Gubernur Gorontalo Bacakan Pidato Pemberlakuan PSBB

KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie membacakan pidato pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang disiarkan langsung di laman Facebook Humas Gorontalo Prov, Senin (4/5/2020). Pidato itu menyusul ditandatanganinya Peraturan Gubernur Gorontalo nomor 15 Tahun 2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar dalam Penanganan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Wilayah Provinsi […]Selengkapnya

Gubernur

Warga Tomilito Bersyukur Terima Sembako Gratis dari

KAB GORONTALO UTARA, Humas – Warga Kecamatan Tomilito, Kabupaten Gorontalo utara bersyukur menerima sembako gratis dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo. Bantuan bagi masyarakat terdampak Covid-19 tersebut diserahkan oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Jumat (01/05/2020). Rasa syukur diungkapkan oleh Juhria Rajawali (46 tahun). Warga Desa Molantadu yang berprofesi sebagai Ibu Rumah Tangga tersebut mengaku bantuan yang […]Selengkapnya

Gubernur

Empat Desa di Ponelo Kepulauan Terima Bantuan

KAB GORUT, HUMAS – Sebanyak 1300 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang tersebar di empat desa, di Kecamatan Ponelo Kepulauan Kabupaten Gorontalo Utara menerima bantuan bahan pangan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo, Selasa (28/04/2020). Rinciannya Desa Ponelo Pusat 380 KPM, Desa Malambe 278 KPM, Desa Tihengo dan Atiola masing-masing sebanyak 330 dan 278 KPM. Bantuan diserahkan […]Selengkapnya