Admin Humas

Berita

Jelang Pencoblosan, KPU Gorut Siap dengan 400

Gorontalo Utara, Humas – Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut) sudah siap melaksanakan Pemilu 2019 dengan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 400 TPS di 11 kecamatan. Jumlah TPS tersebut akan melayani  82.209 Daftar Pemilih Tetap (DPT). “KPU untuk saat ini, alhamdulillah semua kecamatan sudah siap mensortir alat kelengkapan TPS termasuk surat suara,” jelas […]Selengkapnya

Berita

Asparaga Kecipratan 4,7 M Program NKRI Peduli

Kabupaten Gorontalo, Humas – Kecamatan Asparaga Kabupaten Gorontalo kecipratan bantuan dari Pemerintah Provinsi Gorontalo lewat program NKRI Peduli sebesar Rp 4.7 Milyar. Total bantuan tersebut terdiri bantuan benih  padi Rp854.750.000, benih jagung Rp3.261.411.000 dan mahyani Rp465.000.000. Bantuan tersebut diserahkan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie dalam kegiatan NKRI Peduli di Desa Bululi Kecamatan Asparaga Kabupaten Gorontalo, Sabtu […]Selengkapnya

Berita

Pasar Murah Dari Rakyat Untuk Rakyat

Kabupaten Gorontalo, Humas – Pasar Murah NKRI Peduli yang selalu dipadati ribuan masyarakat disebut Gubernur Gorontalo Rusli Habibie sebagai pasar murah dari rakyat untuk rakyat. “Ini uang dari rakyat, saya kembalikan lagi kepada rakyat,” ungkap Rusli dalam kunjungannya pada kegiatan NKRI peduli di Desa Paris Kecamatan Mootilango Kabupaten Gorontalo, Sabtu (6/4/2019). Menurutnya, subsidi yang diberikan […]Selengkapnya

Berita

Anggota Korpri Diharapkan Menjadikan Tugas Sebagai Ladang

Kota Gorontalo, Humas –   Anggota Korpri dalam menjalankan tugasnya diharapkan  dapat menjadikannya sebagai ladang kebajikan yang menghasilkan pahala atau ganjaran yang baik dari sisi Allah SWT. Gubernur Gorontalo mengatakan hal tersebut dalam sambutannya yang disampaikan oleh  Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba,saat memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1440 H dan Halal bi Halal anggota […]Selengkapnya

Berita

Sekda Ajak Mahasiswa Jaga Stabilitas Daerah

KOTA GORONTALO, Humas – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba mengajak seluruh mahasiswa untuk menjaga stabilitas daerah dalam menghadapi pemilu. Ajakan ini disampaikannya saat menghadiri dialog kebangsaan bersama mahasiswa yang dilaksanakan Cipayung Plus Gorontalo bersama Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Gorontalo, di cafe Tip Top Kota Gorontalo, Selasa (2/4/2019). Menurutnya, perbedaan pandangan politik dan […]Selengkapnya

Berita

Pengadaan Barang/Jasa Harus Ikuti Perpres 16/2018

Kota Gorontalo, Humas – Pengadaan barang dan jasa pemerintah Provinsi Gorontalo harus mengacu pada peraturan perundang-undangan yang saat ini telah terbit yaitu Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018. Pada Perpres 16/2018 ditekankan bahwa pengadaan barang dan jasa bukan sekedar mencari harga termurah dari penyedia, tetapi bertujuan untuk menghasilkan barang dan jasa yang tepat dari anggaran […]Selengkapnya

Berita

Terkait Mahyani, Gubernur : Jangan Tergantung di

Gorontalo Utara, Humas – Banyaknya permintaan mahyani ( rumah layak huni) oleh masyarakat, selalu direspon oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie. Namun, dengan keterbatasan anggaran yang berada di pemerintah provinsi, Ruslipun mengharapkan agar kabupaten/kota tidak bergantung di provinsi. Rusli menjelaskan, semenjak dilantik sebagai gubernur, masyarakat yang masih membutuhkan rumah layak huni sebanyak 58 ribu unit rumah. […]Selengkapnya