Admin Humas

Berita

Ngabuburit Ala Forkopimda Gorontalo; Ikut Lomba Menembak

Kabupaten Gorontalo, Humas – Beragam cara dilakukan oleh umat muslim untuk mengisi waktu berbuka puasa, atau biasa disebut ngabuburit. Di Gorontalo, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah se Provinsi Gorontalo mengisinya dengan lomba menembak yang digelar di lapangan tembak Kipan Yonif 713/ST, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo, Kamis (16/5/2019). Lomba menembak yang dihadiri Pangdam XIII/Merdeka, Mayjen TNI […]Selengkapnya

Berita

Kepala Daerah Dukung Rencana Pembangunan SPAM Regional

Jakarta – Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim bersama kepala daerah kabupaten/kota menandatangani berita acara Kesepakatan Bersama Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Regional Gorontalo Raya bertempat di Kantor Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahaan Rakyat (PUPR), Jakarta Selasa, (14/5/2019). Kesepakatan dengan Dirjen Cipta Karya dan Dirjen Sumber Daya Air itu dikuti oleh Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo, […]Selengkapnya

Berita

324 Orang Korban Napza di Gorontalo Direhabilitasi

KOTA GORONTALO, Humas – Sebanyak 324 orang korban penyalahgunaan napza (narkotika psikotropika dan zat adiktif lainnya) saat ini sementara menjalani rehabilitasi. Data yang bersumber dari Badan Narkotika Nasional (BNN) tersebut diungkapkan pada rapat koordinasi daerah rehabilitasi sosial korban penyalahgunaan napza (KPN) di ballroom Grand Q Hotel Kota Gorontalo, Senin (13/5/2019). “Angka tersebut akan bertambah jika […]Selengkapnya

Berita

Imbangi Lonjakan Harga, Dinas Pangan Gelar Pasar

Kota  Gorontalo, Humas – Harga kebutuhan bahan pokok di Kota Gorontalo yang melonjak jelang Ramadan, langsung direspon Dinas Pangan Provinsi Gorontalo dengan menggelar pasar murah yang dilaksanakan di Toko Tani Indonesia Center (TTIC), di jalan MH Thamrin Kelurahan Ipilo Kecamatan Kota Timur Kota Gorontalo. Program ini dilaksanakan Dinas Pangan Provinsi Gorontalo bekerjasama dengan distributor bahan […]Selengkapnya

Berita

Jelang Ramadan, Setdaprov-DWP Gelar Halal Bi Halal

KOTA GORONTALO, Humas – Menjelang bulan suci Ramadan 1440 H, Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Gorontalo bekerja sama dengan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Unit Setdaprov Gorontalo menggelar Halal Bi Halal di Masjid Jabal Muhsinin kompleks Gubernuran Gorontalo, Jum’at (03/05/2019). Dalam halal bi halal yang dihadiri oleh seluruh pegawai di lingkup Setdaprov tersebut, dibagikan 47 paket sembako […]Selengkapnya

Berita

Gelar 5 Hari Mobile Service Perizinan, Pemprov

Pohuwato, Humas – Sebanyak 30 izin berhasil diterbitkan oleh Dinas Penanaman Modal, ESDM dan Transmigrasi Provinsi Gorontalo (PTSP Provinsi Gorontalo) selama 5 hari kegiatan Layanan Mobile Service Perizinan dan Non Perizinan yang berlangsung di Dinas Penanaman Modal Kabupaten Pohuwato sejak tanggal 22 – 26 April 2019. Tiga puluh layanan tersebut terdiri dari 13 layanan izin […]Selengkapnya

Berita

Sekda Ingatkan OPD Pengelola DAK Segera Lengkapi

Kota Gorontalo, Humas –  Peristiwa yang selalu berulang dari tahun ke tahun tentang pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) di daerah membuat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba kembali mengingatkan para pengelola DAK di Organisasi Perangkat Daearah (OPD) untuk segera melengkapi persyaratan yang diperlukan dalam pengelolaan DAK agar penerapannya tidak melampaui batas yang telah ditentukan oleh […]Selengkapnya

Berita

Maksimalkan Potensi Pertanian Desa Tertinggal, Pemprov Gorontalo

Kota Gorontalo, Humas –  Potensi pertanian di Provinsi Gorontalo terutama di wilayah-wilayah pedesaan khususnya desa tertinggal akan ditingkatkan melalui berbagai program dan kegiatan pelayanan dasar dan pemberdayaan. Ini dilakukan dengan memaksimalkan dan memanfaatkan sumberdaya yang dimiliki. Hal ini dikatakan Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba saat membuka Workshop Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal Provinsi Gorontalo dengan […]Selengkapnya