Gorontalo, Humas – 1150 ekor ayam asal Kabupaten Sidrap Sulawesi Selatan ditolak masuk ke Provinsi Gorontalo karena tidak dilengkapi dokumen resmi. Ribuan ayam ini, dibawa oleh seorang sopir dengan sebuah mobil bak terbuka yang dirancang khusus untuk angkutan ternak ayam. Sopir tersebut tidak dapat menunjukkan Surat Keterangan Kesehatan Hewan (SKKH) dari daerah asal juga hasil […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Hamid Yusuf, warga Desa Bongopini Kecamatan Tilongkabila Kabupaten Bone Bolango menerima santunan dari Pemerintah Provinsi Gorontalo. Hamid Yusuf adalah kepala keluarga yang mendapat musibah kebakaran beberapa waktu lalu. Akibat kebakaran ini, seluruh anggota keluarganya tidak bisa menempati rumahnya lagi yang habis dilalap si jago merah. “Atas nama pemerintah Provinsi Gorontalo, kami menyampaikan […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Gorontalo menggelar Bimtek Penyusunan Kamus Teknis Tingkat Provinsi Gorontalo di Grand Q Hotel Kota Gorontalo, Rabu (21/8/2019). Kegiatan yang di buka oleh Asisten Administrasi Umum Setda Provinsi Gorontalo Sukril Gobel tersebut dalam rangka penyusunan dokumen standard kompetensi jabatan pada pelaksanaan Merit Sistem. “Dokumen standar kompetensi jabatan […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Memasuki musim kemarau, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Gorontalo mengimbau masyarakat, untuk selalu waspada, berhati-hati dan menjaga lingkungan, terutama terhadap bahaya kebakaran di hutan. Imbauan ini disampaikan oleh Kepala BPPD Provinsi Gorontalo Sumarwoto, saat memimpin Rapat Koordinasi Pusat Pengendalian dan Operasi Pengendalian Bencana yang digelar di Kantor Bapppeda Provinsi Gorontalo, Selasa […]Selengkapnya
Gorontalo, Humas – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Gorontalo, telah melakukan pembukaan akses jalan usaha pertanian dibeberapa desa yang ada di Kabupaten Gorontalo, untuk menjangkau masyarakat yang berada di pelosok-pelosok desa,. Kepala Bidang Cipta Karya Yuliana Rivai yang ikut mendampingi Kepala Dinas PUPR Provinsi Gorontalo Handoyo Sugiharto mengatakan, bahwa mereka telah melakukan peninjauan […]Selengkapnya