Gorontalo – Pemerintah Provinsi Gorontalo melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Gorontalo mensosialisasikan revitalisasi Danau Limboto, kepada masyarakat di lima kelurahan yakni Hutuo, Dutuluano, Hepuhulawa, Hunggaluwa, dan Kayubulan di Kabupaten Gorontalo. Sosialisasi tersebut dilakukan Bappeda bersama Balai Wilayah Sungai (BWS) Sulawesi II, Balai Pengelolaan DAS (BPDAS) Bone Bolango, Tim Penyusun Perda dan Satgas Danau […]Selengkapnya
Gorontalo – Pemerintah Provinsi Gorontalo mendukung sepenuhnya upaya takmirul masjid Hunto-Sultan Amai untuk menjadikan masjid tersebut sebagai salah satu destinasi wisata religi di Provinsi Gorontalo. Hal ini disampaikan Wagub Idris Rahim pada sambutannya disela-sela pelaksanaan shalat tarwih malam ke-19 ramadhan, Kamis (23/6). “Membangun masjid ini menjadi kawasan religi Hunto-Sultan Amai bukanlah perkara mudah, semudah membalikan […]Selengkapnya