Gorontalo, (BERITA-RH.COM) – Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim mendukung perjalanan yang dilakukan tim Ekspedisi Islam Nusantara di Provinsi Gorontalo, PB Nahdlatul Ulama (PBNU). Ia berharap melalui ekspedisi itu, tim dapat dapat bersinergi dengan pemerintah dalam menanamkan kebanggaan terhadap budaya lokal yang bernafaskan syariat Islam bagi kalangan muslimin muda. Wagub juga berharap, tim Ekspedisi Islam Nusantara […]Selengkapnya
humas.gorontaloprov.go.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo kembali berhasil meraih penghargaan dari pemerintah Republik Indonesia. Kali ini, Pemprov Gorontalo meraih Peringkat I Nasional kategori Pelayanan Pengadaan dan Kepangkatan dan berhak menerima penghargaan BKN Award 2016. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Gorontalo Winarni Monoarfa mengatakan, penghargaan yang diberikan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) RI ini, diserahkan oleh Kepala […]Selengkapnya