KOTA GORONTALO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim menilai bahwa Badan Kerja Sama Organisasi Wanita (BKOW) Provinsi Gorontalo merupakan salah satu organisasi kemasyarakatan yang memiliki peran penting dalam pembangunan. Hal itu disampaikannya pada peringatan hari lahir BKOW Provinsi Gorontalo ke-11 yang dirangkaikan dengan peringatan Hari Kartini tahun 2019 yang berlangsung di gedung Grand […]Selengkapnya
KABUPATEN BONE BOLANGO, Humas – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bone Bolango (Bonebol) mulai menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara Pemilu Serentak tahun 2019 di gedung Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Provinsi Gorontalo, Senin (29/4/2019). Rapat pleno akan berlangsung selama tiga hari hingga tanggal 1 Mei 2019. Ketua KPU Kabupaten Bonebol Adnan A. […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H.Idris Rahim bertindak sebagai inspektur upacara peringatan Hari Otonomi Daerah ke-23 tahun 2019 yang digelar di halaman Museum Purbakala Provinsi Gorontalo, Senin (29/4/2019). Pada kesempatan itu Wagub Idris Rahim membacakan amanat Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia yang menyampaikan bahwa pelaksanaan otonomi daerah pasca reformasi hingga sekarang telah mengalami […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Tim Kampanye Daerah (TKD) pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden 01, Joko Widodo – KH. Ma’ruf Amin, serta Badan Pemenangan Provinsi (BPP) untuk pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden 02, Prabowo Subianto – Sandiaga Uno, bersepakat untuk menjaga kondisi Gorontalo yang aman dan damai pasca Pemilu Serentak tahun 2019. Kesepakatan ini […]Selengkapnya
MAKASSAR, Badan Penghubung – Provinsi Gorontalo meraih anugerah Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) Awards tahun 2019. Provinsi Gorontalo berhasil menempati peringkat III pada kategori Lembaga Kearsipan Daerah Provinsi Terbaik Nasional Wilayah I. ANRI Awards 2019 diserahkan oleh Kepala ANRI, Mustari Irawan, kepada Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim pada malam penganuegrahan yang berlangsung di Hotel […]Selengkapnya
KAB. GORONTALO UTARA, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim mendorong Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara untuk memaksimalkan berbagai potensi daerah dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat. Hal itu disampaikannya pada Rapat Paripurna DPRD dalam rangka peringatan hari ulang tahun Kabupaten Gorontalo Utara ke-12 di halaman Kantor Bupati Gorontalo Utara, Jumat (26/4/2019). “Gorut memiliki […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Gorontalo menggelar High Level Meeting atau rapat tingkat pengambil kebijakan yang berlangsung di ruangan Dulohupa Gubernuran Gorontalo, Selasa (23/4/2019). Rapat yang dipimpin oleh Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim dihadiri oleh sejumlah instansi terkait, di antaranya pimpinan Kantor Perwakilan BI dan BPS Provinsi Gorontalo, Polda […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Memperingati Hari Kartini tahun 2019 dan hari lahir Badan Kerja Sama Organisasi Wanita (BKOW) ke-11, BKOW Provinsi Gorontalo menggelar lomba Kebaya Kartini di halaman rumah jabatan Wakil Gubernur Gorontalo, Senin (22/4/2019). Dalam sambutannya Ketua BKOW Provinsi Gorontalo, Nurinda Rahim mengatakan, lomba Kebaya dilaksanakan untuk menyemarakkan Hari Kartini, sekaligus sebagai upaya untuk […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Kementerian Perdagangan (Kemendag) RI bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo memantau stok dan harga bahan pokok di Kota Gorontalo, Senin (22/4/2019). Pemantauan dilakukan di sejumlah gudang distributor, Pasar Sentral Gorontalo, Pelabuhan Gorontalo, gudang Bulog, serta di pasar retail modern Hypermart, Senin (22/4/2019). Dari hasil pantauan di gudang distributor dan gudang Bulog, stok […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Memperingati Hari Kartini tahun 2019 dan hari lahir Badan Kerja Sama Organisasi Wanita (BKOW) ke-11, BKOW Provinsi Gorontalo meluncurkan Senam BKOW Morego. Peluncuran Senam BKOW Morego yang digelar di Lapangan Taruna Remaja, Kota Gorontalo, Minggu (21/4/2019), diikuti oleh ratusan pengurus dan anggota organisasi wanita se Provinsi Gorontalo. “Peluncuran Senam BKOW Morego […]Selengkapnya