Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Budiyanto Sidiki, memberikan arahan kepada peserta pelatihan Program Penguatan Pemerintah dan Pembangunan Desa (P3PD) Angkatan ke-IV, di Hotel El Madinah, Rabu (11/10/2023). Kegiatan yang diinisiasi oleh Direktorat Jenderal Bina Pemerintah Desa Kementerian Dalam Negeri tersebut sudah berlangsung sejak 20 September 2023 dan telah menyelesaikan pelatihan untuk […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Rancangan awal Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2025-2045 menetapkan visi pembangunan daerah yaitu Gorontalo provinsi madani yang maju dan berkelanjutan. Visi maju merupakan cita-cita untuk mencapai masyarakat Gorontalo yang sejahtera, produktif dan inovatif. Sedangkan berkelanjutan yaitu lestari dan seimbang antara pembangunan ekonomi, sosial, dan lingkungan dengan didukung oleh tata kelola […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo melalui Badan Perencanaan dan Penelitian Pembangunan Daerah (BAPPPEDA) menggelar forum konsultasi publik Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045. Forum konsultasi publik yang berlangsung di Hotel Aston, Kota Gorontalo, Selasa (10/10/2023), dibuka oleh Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Budiyanto Sidiki. “Pelaksanaan forum konsultasi publik merupakan salah satu […]Selengkapnya
Kab. Bone Bolango, Kominfotik – Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Gorontalo menggelar pelatihan penulisan karya tulis ilmiah bagi guru SMA, SMK, dan SLB. Pelatihan yang diikuti oleh 30 guru dibuka oleh Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Budiyanto Sidiki, di aula BPSDM, Selasa (10/10/2023). “Pelatihan ini merupakan bagian dari komitmen Pemerintah Provinsi Gorontalo untuk […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo akan maksimalkan insentif fiskal untuk Pemeberian Makanan Tambahan (PMT) terhadap balita tengkes. Intervensi ini akan dilakukan pada anak dengan status gizi kurang berjumlah 2.636 yang masih akan dikoreksi dengan jumlah yang ada di Kabupaten Bone Bolango. “Untuk ibu hamil dan gizi buruk akan ditangani langsung oleh Dinas […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Seluruh Organisasi Perangkat Daerah Provinsi Gorontalo akan turun langsung dalam pendataan balita tengkes. Penetapan penanggung jawab wilayah percepatan penurununan tengkes dan kemiskinan ekstrim ini dibahas pada Rapat Koordinasi bertempat di Aula Rujab Gubernur, Senin (9/10/2023). Ketua Tim Penggerak PKK Fima Agustina menekankan agar pendataan ini ditargetkan selama lima hari kerja terhitung […]Selengkapnya
Jakarta, Kominfotik – Provinsi Gorontalo menerima penghargaan atas keberhasilannya dalam penurunan tengkes yang diserahkan oleh Wakil Presiden Ma’ruf Amin, Jumat (06/10/2023) di Istana Wapres, di Jakarta. Penghargaan itu diserahkan pada acara Rakornas Percepatan Penurunan Tengkes (Stunting) tahun 2023. Provinsi Gorontalo menerima Alokasi Insentif Fiskal Kinerja Tahun Berjalan Tahun Anggaran 2023, Kategori Percepatan Penurunan Stunting sebesar […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Budiyanto Sidiki menekankan agar Program Pengembangan Kompetensi Pegawai Negeri Sipil (PNS) tidak hanya sekadar menjadi ajang healing. Pada tahun ini ia mengharapkan agar pelaksanaan program pengembangan tersebut, mulai ditata dengan baik. Hal itu disampaikannya saat membuka kegiatan Evaluasi Penginputan Pengembangan Kompetensi Pada Sistem Rumah Kompetensi PNS, […]Selengkapnya
Kab. Bone Bolango, Kominfotik – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Budiyanto Sidiki, melantik Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dalam jabatan fungsional guru di aula Kantor Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Gorontalo, Selasa (3/10/2023). Pelantikan tujuh PPPK tersebut berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Gorontalo Nomor 810.5/BKD/SK/VIII/929/2023. “Mewakili bapak Penjabat Gubernur, saya mengucapkan selamat kepada tujuh orang yang […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Tujuh Pembahasan Kawasan Hak Guna Usaha (HGU) Revisi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Gorontalo disepakati Penjabat Sekretaris Daerah Budiyanto Sidiki dan beberapa stakeholder lainnya. Kegiatan yang bertempat di ruang Huyula, kantor gubernuran ini, disebut Budi sebagai bentuk percepatan penyusunan dokumen revisi RTRW yang menjadi hal penting untuk perencanaan pembagunan berkelanjutan […]Selengkapnya