KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Kota Gorontalo bakal melakukan pembatasan berskala khusus di sejumlah kecamatan yang berada di wilayah Kota Gorontalo. Pembatasan tersebut dilakukan jika dalam satu dua hari ini terjadi peningkatan pasien Covid-19 yang cukup tinggi. “Akan dilakukan pembatasan khusus di empat kecamatan yang paling besar terpapar yakni Dumbo Raya, Kota Tengah, Kota Utara, […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Gorontalo, dr. Triyanto Bialangi kembali merilis data Covid-19 di Gorontalo. Di umumkannya, positif bertambah dua orang dan sembuh lima orang “Hari ini kami kembali menerima hasil pemeriksaan sebanyak 118 spesimen. Ada dua pasien baru, dua-duanya berasal dari Kota Gorontalo,” ungkap dr. Triyanto Bialangi […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Juru bicara gugus tugas Covid-19 Provinsi Gorontalo dr Triyanto Bialangi kembali memperbarui data pasien Covid-19. Dari data yang disampaikannya, diketahui terdapat 16 kasus positif baru dan dua pasien lama dinyatakan sembuh. “Hari ini kami menerima 119 spesimen. 117 diperiksa di Balai POM Gorontalo dan dua sisanya diperiksa dengan metode tes cepat […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pasien positif Covid-19 di Provinsi mengalami penambahan sejumlah 29 kasus baru, dengan demikian akumulasi positif Covid-19 sejauh ini berjumlah 345 pasien. Seperti yang diungkapkan oleh juru bicara gugus tugas Covid-19 dr Triyanto Bialangi, Sabtu (11/07/2020). “Kami menerima spesimen sejumlah 93. Hasil pemeriksaan balai POM sebanyak 86 spesimen dan laboratorium Prodia tujuh […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Kontribusi jajaran Kantor Wilayah Badan Pertanahan Provinsi (BPN) terhadap perekonomian dan pendapatan daerah di Provinsi Gorontalo meningkat. Menurut Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Provinsi Gorontalo, Wartomo, sumber peningkatan tersebut berasal dari pendaftaran hak tanggungan dan penerimaan BPHTB ( Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan). “ Untuk hak tanggungan secara kumulatif […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Beberapa pekerjaan rumah (PR) Badan Pertanahan Nasional Provinsi Gorontalo terkait sertipikat maupun permasalahan lahan diharapkan segera terselesaikan. Harapan ini disampaikan Gubernur Gorontalo saat menghadiri penyerahan sertipikat oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Badan Pertanahan Nasional (BPN), Himawan Arief Sugoto, yang dilakukan secara virtual yang berlangsung di aula kantor BPN […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Sebanyak 9205 sertipikat tanah untuk masyarakat Provinsi Gorontalo diserahkan. Penyerahan sertipikat oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Badan Pertanahan Nasional (BPN), Himawan Arief Sugoto, dilakukan secara virtual dan dihadiri oleh Gubernur Gorontalo, Danrem 133/NWB, Kapolda Gorontalo, Kajati Gorontalo, Kepala BPN Provinsi Gorontalo dan pihak terkait lainnya yang berlangsung di […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pasien positif Covid-19 di Provinsi Gorontalo mengalami lonjakan yang cukup tinggi. Juru bicara gugus tugas Covid-19 dr Triyanto Bialangi mengungkap terdapat 30 penambahan kasus baru pada Kamis (09/07/2020). “Kami menerima hasil pemeriksaan spesimen hari ini sebanyak 92 spesimen. Hasil pemeriksaan Balai POM 74 spesimen, tes cepat molekuler RSAS 14 orang dan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Media Sosial (medsos) khususnya facebook saat ini sangat sering digunakan masyarakat untuk menyampaikan informasi ke pemerintah. Kekuatan penyebaran informasi di medsospun tak diragukan lagi. Inipula yang dilakukan oleh seorang warga dengan nama akun Ria Van Gobel – Istana Bunga, yang memposting kondisi memprihatinkan keluarga Rahmat Kabisat yang berlokasi di dusun Metaputih, […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Gubernur Gorontalo, Rusli Habibie, untuk pertama kalinya dalam empat bulan terakhir, kembali beraktifitas di kantor gubernur, Kamis (9/7/2020). Selama masa awal pandemi covid-19, Rusli lebih banyak melakukan aktifitas pekerjaan di rumah dinas gubernur. “ Saya lebih sering di rumah jabatan untuk berkoordinasi dengan pemerintah pusat dan daerah. Hari ini saya datang […]Selengkapnya