Kota Gorontalo, Kominfotik – Ketua TP. PKK Provinsi Gorontalo Idah Syahidah bersama Dinas Sosial Provinsi dan Kota menyerahkan bantuan, kepada korban kebakaran yang terjadi di pesisir muara di Jl Yos Sudarso Kelurahan Tenda, Kecamatan Hulonthalangi, Rabu (27/4/2022). Kebakaran yang terjadi pada pukul 04.00 Wita dini hari itu, menghanguskan dua buah rumah yang memiliki tempat usaha. […]Selengkapnya
Kab. Gorontalo Utara, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie optimis Gorontalo Utara akan semakin maju dan sejahtera di masa mendatang. Hal itu diyakininya ketika melihat kembali perjalanan 15 tahun pertumbuhan Kabupaten Gerbang Emas ini. “Gorut sudah banyak kemajuan di usia 15 tahun ini. Kemajuan di segala bidang dan pemerintahan yang cukup bagus. WTP juga sudah […]Selengkapnya
Kab. Gorontalo Utara, Kominfotik – Petani milenial Kecamatan Sumalata Timur, Kabupaten Gorontalo Utara, berterima kasih atas dukungan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie yang telah menepati janjinya untuk membangkitkan kejayaan durian di Gorontalo dengan menyerahkan bibit durian. Hal tersebut disampaikan anggota Petani Milenial Kecamatan Sumalata Timur I Wayan Kertayasa, usai Gubernur Rusli menyerahkan bibit durian pada Bakti […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Wujud komitmen Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo Idah Syahidah, yang terus memperjuangkan aspirasi dan keluhan masyarakat di tingkat pusat terus diwujudkan. Idah yang juga selaku Anggota DPR RI Komisi VIII kembali merealisasikan program-program bantuan dari Kementerian Sosial RI kepada masyarakat di Provinsi Gorontalo, berupa penyerahan bantuan sosial alat bantu dan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Wilayah Gorontalo bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo, melaksanakan pasar murah Ramadan, yang dilaksanakan di halaman Kantor Kejaksaan Tinggi Gorontalo, Selasa (26/4/2022). Pasar murah yang menjadi program rutin tahunan Adhyaksa Dharmakarini ini dihadiri oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie beserta jajaran unsur Forkopimda. Adhyaksa Dhamakarini sendiri merupakan sebuah […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Jajaran Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo yang diketuai oleh Idah Syahidah turun ke jalan untuk membagikan takjil gratis kepada setiap pengguna jalan dan warga yang melintas di kawasan jalan trans Telaga Biru – Limboto, Senin (25/4/2022) sore. Menjadi begitu istimewa pembagian takjil ini karena tetap dilaksanakan meski cuca sedang hujan. Tapi […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Badan Kerja Sama Organisasi Wanita (BKOW) Provinsi Gorontalo melalui Bidang Mental dan Agama menggelar khatam Quran yang dirangkaikan dengan pembagian bahan kebutuhan pokok kepada kaum dhuafa dan anak yatim piatu. Kegiatan berlangsung di aula rumah jabatan Wakil Gubernur Gorontalo, Senin (25/4/2022). “Ini merupakan kegiatan rutin BKOW yang merupakan bentuk kepedulian kami […]Selengkapnya
Jakarta, Kominfo – Aksi Afirmasi Pembelian dan Pemanfaatan Produk Dalam Negeri Dalam Rangka Bangga Buatan Indonesia yang diselenggarakan di Assembly Hall, Jakarta Convention Center (JCC) Senayan Jakarta, Senin (25/4/2022). Aksi Afirmasi Bangga Buatan Indonesia yang merupakan kelanjutan acara yang diselenggarakan di Denpasar Bali beberapa waktu lalu ini, dihadiri oleh Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie meresmikan wisata Bukit Proja di Desa Pone, Kecamatan Limboto Barat, Kabupaten Gorontalo, Senin (25/4/2022). Destinasi wisata air itu dibuka dengan menghadirkan ratusan anak panti asuhan. Gubernur Rusli dalam sambutannya menyambut baik hadirnya alternatif wisata air bagi warga. Terlebih sebentar lagi libur lebaran akan tiba dan bisa menjadi […]Selengkapnya
BONE BOLANGO, Kominfo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie membolehkan pejabat untuk mudik lebaran dengan mobil dinas (mobnas). Rusli menilai pejabatnya banyak yang mudik “lokal” alias tidak jauh jauh meninggalkan Gorontalo. “Kita ini bekerja mengelola anggaran Rp2 triliun, masa mobil dinas aja enggak bisa mereka gunakan. Kurang arif namanya itu. Walaupun pihak KPK melarang, tapi saya […]Selengkapnya