Kota Gorontalo, Kominfotik – Aparatur Sipil Negara (ASN) patut bersyukur dan berbangga dengan rencana penerimaan Tunjangan Pendapatan Pegawai (TPP) 13 yang akan dibayarkan bulan ini. TPP 13 melengkapi pembayaran gaji 13 yang mulai dicairkan 5 Mei 2023 kemarin. Kepala Badan Keuangan Provinsi Gorontalo Syukril Gobel menjelaskan, besaran TPP 13 merupakan 50 persen dari total TPP […]Selengkapnya
GORUT, Diskominfotik – Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut) optimis bisa meraih predikat “menuju informatif” pada Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik tahun 2023. Optimisme itu disampaikan Asisten Pemerintah dan Kesra sekaligus Plt Kadis Kominfo Abdul Wahab Paudi saat menerima tim asistensi Monev KIP Dinas Kominfo dan Statistik Pemprov Gorontalo, Senin (5/6/2023). “Usai rakor pada bulan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Para operator pertemuan daring atau virtual meeting OPD diharapkan bisa menjadi kompeten setelah mengikuti kegiatan bimbingan teknis. Harapan ini disampaikan Staf Ahli Yosef Koton, saat memberikan sambutan sekaligus membuka kegiatan bimbingan teknis bagi operator virtual meeting OPD di lingkungan Pemprov Gorontalo, Rabu (31/5/2023) di ruang Dulohupa Kantor Gubernur Gorontalo. “Di bimtek […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Selama masa pandemi Covid 19, Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) Provinsi Gorontalo memfasilitasi pertemuan daring atau virtual meeting di lingkup Pemerintah Provinsi Gorontalo. Hampir 1000 pertemuan daring difasilitasi oleh Diskominfotik. “Selama 3 tahun masa pandemi covid 19 dari 2020 hingga 2022, kami memfasilitasi kegiatan virtual meeting pimpinan dan OPD lingkup […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Harga cabe rawit dan bawang merah di Gorontalo dalam dua hari terakhir mengalami penurunan. Berdasarkan pantauan Dinas Koperasi, UMKM, Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Gorontalo, harga cabe rawit di Pasar Sentral Kota Gorontalo pada tanggal 29 dan 30 Mei 2023 sebesar Rp27.917/kilogram, sedangkan bawang merah Rp42.083/kilogram. “Pada tanggal 24 dan 25 Mei […]Selengkapnya
Carbon Market USA bekerjasama dengan PT Nusantara Karbon Riset Indonesia (NKRI), tertarik untuk berinvestasi bisnis karbon di Gorontalo. Alasannya, perusahaan ini tertarik dengan terumbu karang dan mangrove yang ada di Gorontalo, untuk diubah menjadi karbon organik. Ketertarikan ini tertuang pada pertemuan yang dilakukan perwakilan Carbon Market USA bersama pihak PT. NKRI, dengan Penjabat Gubernur Gorontalo […]Selengkapnya
Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik bersama Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) wilayah Provinsi Gorontalo, siap berkolaborasi dalam rangka pemanfaatan secara optima Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) yang ada di Diskominfo untuk penyebaran informasi BMKG. Hal ini terungkap dalam pertemuan yang dilakukan Kepala Stasiun Meterologi Gorontalo Cucu Kusmayancu bersama jajaran dengan Kepala Diskominfotik Provinsi Gorontalo […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik- Dinas Tenaga Kerja, ESDM dan Transmigrasi Provinsi Gorontalo, diminta dapat mendampingi para pekerja (buruh) lewat serikat kerja. Serikat kerja sendiri adalah sebuah wadah untuk memperjuangkan hak dan kewajiban buruh, atau dapat menampung aspirasi aspirasi buruh yang merasa dikesampingkan oleh perusahaan. “Pak penjagub meminta kepada kami, agar para tenaga pengawas yang ada di […]Selengkapnya
Pemerintah Provinsi Gorontalo menyambut kepulangan dua atlet peraih medali di Sea Games Kamboja 2023. Penyambutan dilakukan oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Wahyudin Katili dan jajaran, Sabtu (27/5/2023). Dua atlet Sea Games yang telah mengharumkan nama bangsa itu merupakan binaan Pusat Pembinaan dan Latihan Pelajar (PPLP) Dispora Gorontalo. Zelki Ladada meraih medali emas dan perak […]Selengkapnya
Pohuwato, Diskominfotik – Gelaran pasar murah Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo ikut meraimaikan Gebyar SMS (Gerakan Bersama Melayani Rakyat Sehat Maju Sejahtera) yang dilaksanakan di Kecamatan Taluditi, Kamis (25/5/2023). Gebyar SMS yang dipusatkan di Puskesmas Taluditi itu merupakan kolaborasi antara Pemda Pohuwato dan Pemprov Gorontalo. Kepala Dinas Kumperindag Provinsi Gorontalo Risjon Sunge mengatakan pasar murah yang […]Selengkapnya