Kota Gorontalo, Kominfotik – Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia menyoroti tiga fokus ke Pemerintah Provinsi Gorontalo untuk tahun 2024 antara lain peningkatan nilai Monitoring Center for Prevention (MCP), Survei Penilaian Integritas (SPI), dan penyelamatan aset. Hal ini diungkapkan Kepala Satuan Tugas Koordinasi dan Supervisi KPK RI Wilayah II Andy Purwana saat audiensi bersama jajaran […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) bersama Pemerintah Provinsi Gorontalo menetapkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045. Penetapan Ranperda di luar Proyek Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) tahun 2024 tersebut berlangsung pada rapat paripurna ke-139 di ruang sidang DPRD Provinsi Gorontalo, Senin (25/3/2024). Hal yang mendasari […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Kominfotik – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Gorontalo memberikan 12 rekomendasi terhadap Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Gubernur Gorontalo tahun 2023. Rekomendasi tersebut disampaikan pada rapat paripurna ke-138 di ruang sidang DPRD Provinsi Gorontalo, Senin (25/3/2024). 12 rekomendasi tersebut terdiri dari penanganan permasalahan Sistem Informasi Pembangunan Daerah Republik Indonesia (SIPD-RI), peningkatan pendapatan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Inspektur Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Irjen Kemendagri), Tomsi Tohir menekankan agar Aparatur Sipil Negara (ASN) tidak berbelanja di Operasi Pasar Murah (OPM). Hal ini diungkapkannya saat memimpin Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah, yang berlangsung secara virtual zoom meeting, pada Senin (25/3/2024). “Dari beberapa pasar yang kami cek dan kami lakukan evaluasi, […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik- Pemerintah Provinsi Gorontalo adalah salah satu pemerintahan daerah yang telah melakukan enam langkah konkret dalam penanganan inflasi. Hal ini sebagaimana penilaian yang disampaikan oleh Inspektur Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Irjen Kemendagri) Tomsi Tohir, saat memimpin Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi, yang berlangsung secara virtual zoom meeting, pada Senin (25/3/2024). “Terdapat 14 jumlah daerah […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya meminta agar Tunjangan Hari Raya (THR) Aparatur Sipil Negara (ASN) dibayarkan mulai 1 April 2024. Hal itu disampaikannya saat menggelar buka puasa bersama dengan para pejabat dan pegawai pemprov di Rumah Jabatan Gubernur, Minggu (24/3/2024). Penjagub memastikan pembayaran THR aparaturnya tidak ada kendala. Ia menjamin ketersediaan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Guna mempererat tali silaturahim di antara pejabat dan pegawai, pemerintah Provinsi Gorontalo menggelar buka puasa bersama di Rumah Jabatan Gubernur, Minggu (24/3/2024). Buka puasa yang dihadiri Pejabat Gubernur Ismail Pakaya itu turut mengundang Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), serta para bupati dan walikota. Nampak hadir pada kegiatan tersebut Sekdaprov Sofian Ibrahim, […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik- Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya menggelar rapat Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) di Aula Rumah Jabatan, Jumat (22/3/2024). Rapat yang dihadiri para pejabat lintas sektor sebagai tindaklanjut kunjungan Penjagub Ismail ke pasar pasar tradisional sehari sebelumnya. Dijelaskan Ismail merujuk data BPS Provinsi Gorontalo, sebanyak 10 komoditas yang perlu perhatian penyebab inflasi daerah […]Selengkapnya
Boalemo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo melaksanakan salat isya dan tarawih berjamaah di Masjid Agung Baiturrahmah Boalemo, Jumat (22/3/2024). Salat itu merupakan rangkaian safari Ramadan Pemprov Gorontalo di kabupaten dan kota. Pada kesempatan tersebut, Penjagub menyerahkan dana hibah senilai Rp50 juta. Dana tersebut diharapkan bisa digunakan untuk operasional memakmurkan masjid agung kabupaten itu. “Kami menyerahkan […]Selengkapnya
Boalemo, Kominfotik – Pejabat Bupati Boalemo Sherman Mooridu menjamu buka puasa bersama Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya dan jajaran, Jumat (22/3/2024). Kunjungan itu serangkaian dengan safari Ramadan yang digelar Ismail di kabupaten/kota. Penjagub Ismail beserta sejumlah pimpinan OPD tiba di rumah dinas bupati sekitar pukul 17.30 WITA. Mereka disambut Penjagub Sherman, Kajari Tilamuta Yopy Ardiansyah, Kapolres […]Selengkapnya