Novalia Igirisa

Berita Sekretaris Daerah

Pemprov Gorontalo dan Pusdatin Kemendagri Gelar Bimtek

JAKARTA, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo bekerja sama dengan Pusat Data dan Sistem Informasi (Pusdatin) Kemendagri menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Penatausahaan Keuangan Daerah melalui Aplikasi Sistem Informasi Pemerintah Daerah Republik Indonesia (SIPD RI), Rabu (24/1/2024). Kegiatan yang diikuti penjabat pengelola keuangan, pejabat penatausahaan keuangan, bendahara pengeluaran dan operator aplikasi SIPD-RI lingkup OPD Provinsi Gorontalo ini, […]Selengkapnya

Berita OPD

Diskominfotik Gorontalo Bahas Kerja Sama Media Tahun

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Dinas Kominfo dan Statistik Provinsi Gorontalo membahas rencana kerja sama media tahun 2024. Acara yang dihadiri sekitar 35 media itu digelar di Manna Cafe, Kota Gorontalo, Jumat (12/1/2024). Kepala Dinas Kominfotik Rifli Katili menjelaskan, eksistensi kerja sama media penting untuk mempublikasikan program kegiatan pemerintah daerah. Di tengah rasionalisasi anggaran pemerintah menghadapi […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Sekdaprov Dorong Gorontalo Siapkan Perencanaan Hadapi Krisis

Kota Gorontalo, Kominfotik – Menghadapi ancaman krisis pangan yang disebabkan oleh perubahan iklim, Sekretaris Daerah Sofian Ibrahim, mendorong Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Gorontalo untuk menyiapkan perencanaan (grand plan) yang baik. Hal ini dimaksudkan Sekdaprov agar tidak terjadi penumpukan stok komoditas dan penurunan kualitas, serta tahap pendistribusian kepada masyarakat dapat berjalan dengan baik. “Antisipasi dan penganganan […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Profil Lulusan SMK Jadi Perhatian Serius Pemprov

Kota Gorontalo, Kominfotik – Profil lulusan siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) saat ini tengah menjadi perhatian serius Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo. Hal tersebut diungkap Sekretaris Daerah Provinsi Sofian Ibrahim, saat memberikan sambutan pada kegiatan Manajemen Satuan Pendidikan SMA/SMK/SLB tahun 2023, yang berlangsung di Gedung Serba Guna, SMKN 1 Gorontalo, Jum’at (22/12/2023). “Saat ini dari beberapa […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Penjagub Gorontalo Hadiri Apel Pasukan Operasi Lilin

Penjabat Gubernur Ismail Pakaya menghadiri apel pasukan Operasi Lilin Otanaha tahun 2023 di Markas Polda Gorontalo, Kamis (21/12/2023). Apel tersebut digelar oleh Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo dalam rangka pengamanan jelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024. Melalui amanat tertulis Kapolri Listyo Sigit Prabowo yang disampaikan oleh Irjen Pol Angesta Romano Yoyol yang bertindak sebagai […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

TPPS Diminta Satukan Program Penurunan Tengkes di

Kota Gorontalo, Kominfotik – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Sofian Ibrahim meminta Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) mampu menyatukan program lintas sektor dalam menangani kasus tengkes di Gorontalo. Sofian menilai intervensi tengkes tidak akan berjalan efektif jika masing masing pihak menjalankan programnya sendiri. “Kalau kita jalan sendiri, tidak ada sinkronisasi antar lembaga dan OPD termasuk penguatan […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Sekdaprov Sofian Ibrahim Minta PPPK Siap Ditempatkan

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Sofian Ibrahim meminta para Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk siap ditempatkan di mana saja. Hal itu ia utarakan ketika melantik PPPK dalam jabatan fungsional teknis di lingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo, bertempat di Ruang Huyula, Kantor Gubernuran, Jum’at (15/12/2023). “Kewajiban PPPK itu kalau tidak salah, bersedia […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

PPPK Provinsi Gorontalo Didorong Terus Tingkatkan Kemampuan

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Provinsi Gorontalo didorong untuk terus meningkatkan kemampuan kompetensinya. Hal ini disampaikan Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Sofian Ibrahim, saat melantik PPPK dalam jabatan fungsional teknis di lingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo, bertempat di kantor gubernuran, Jum’at (15/12/2023). Menurutnya, para pegawai ini tidak cukup hanya sampai dilantik saja. […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

BPK Perwakilan Gorontalo Gelar Rapat TLRHP Semester

KOTA GORONTALO, Diskominfotik – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Gorontalo, menggelar rapat penyelesaian Tindak Lanjut Rekomendasi Hasil Pemeriksaan (TLRHP) Semester II tahun 2023, di Auditorium Lantai dua BPK Perwakilan Provinsi, Rabu, (13/12/2023). Kegiatan tersebut juga dirangkaikan dengan Diskusi Terbuka terkait potret pembangunan di daerah. Kepala BPK Perwakilan Gorontalo Luthfi Rahmatullah menyebut, kegiatan ini merupakan […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Penjabat Sekdaprov Kukuhkan Pengurus PPDI Gorontalo

Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Gorontalo Budiyanto Sidiki mengukuhkan pengurus Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Gorontalo masa bhakti 2022-2027. Pengukuhan tersebut dilaksanakan di aula rumah jabatan gubernur, Kamis malam (30/11/2023) . Kepengurusan PPDI Provinsi Gorontalo ditetapkan berdasarkan surat keputusan Pengurus Pusat PPDI nomor 028/SK/PP.PPDI/VIII/2023. Pengukuhan diawali pengambilan sumpah dan pelantikan oleh […]Selengkapnya