Ismail Sam Giu

Berita Slider

Provinsi Gorontalo Peroleh Alokasi Kapal Angkutan Laut

KABUPATEN GORONTALO UTARA, Humas – Provinsi Gorontalo kembali memperoleh alokasi kapal angkutan laut perintis dari Kementerian Perhubungan RI. KM Sabuk Nusantara 97 merupakan kapal negara yang akan berpangkalan di Pelabuhan Kwandang dan menambah jumlah pangkalan angkutan laut perintis di Provinsi Gorontalo menjadi tiga pangkalan. “Sebelumnya kita sudah memiliki dua pangkalan, di Pelabuhan Gorontalo dan Tilamuta. […]Selengkapnya

Berita Slider

Sekdaprov Gorontalo Resmikan Gedung Baru SMAN 5

KABUPATEN GORONTALO UTARA, Humas – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Darda Daraba, meresmikan gedung baru SMA Negeri 5 Gorontalo Utara (Gorut) di Desa Mootinelo, Kecamatan Kwandang, Kabupaten Gorut, Senin (4/2/2019). Pembangunan gedung baru SMAN 5 Gorut merupakan relokasi dari gedung lama yang terletak di Desa Molingkapoto, Kecamatan Kwandang, Kabupaten Gorut. Relokasi dilakukan karena kondisi gedung lama […]Selengkapnya

Berita Wakil Gubernur

Wagub Gorontalo Jadi Penguji Program Doktor di

BOGOR, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo, H. Idris Rahim, menjadi penguji luar komisi dalam Sidang Promosi Terbuka Program Doktor atas nama Haryanto Husain, di Gedung Sekolah Pascasarjana Institut Pertanian Bogor (IPB), Kamis (31/1/2019). Dalam Sidang Promosi Terbuka Program Doktor ini Idris Rahim mengajukan pertanyaan terkait konsep pengelolaan wilayah pesisir yang diajukan oleh Haryanto Husain dalam […]Selengkapnya

Berita Slider

Kemenperin Kembangkan Potensi Gorontalo Lewat Program Kelapa

KOTA GORONTALO, Humas – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) Republik Indonesia melalui Direktorat Jenderal Industri Kecil Menengah (IKM), akan mengembangkan potensi kelapa di Provinsi Gorontalo melalui Program Kelapa Terpadu. Hal itu diungkapkan Dirjen IKM, Gati Wibawaningsih, pada pertemuan dengan Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim, di rumah jabatan Wagub, Selasa (29/1/2019). “Menindaklanjuti kunjungan bapak Menteri Perindustrian ke […]Selengkapnya

Berita Slider

Wagub Gorontalo Buka Simposium Nasional Kabupaten Konservasi

KOTA GORONTALO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim membuka Simposium Nasional Kabupaten Konservasi yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone Bolango di ballroom Hotel Damhil, Kota Gorontalo, Senin (28/1/2019). Dalam sambutannya Wagub Idris Rahim mengatakan, sejak tahun 2016 Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan telah menetapkan Provinsi Gorontalo sebagai Provinsi Konservasi. Penetapan tersebut berdasarkan […]Selengkapnya

Berita Slider

Wagub Gorontalo Apresiasi Capaian Prestasi Pemkab Bone

KABUPATEN BONE BOLANGO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim mengapresiasi capaian kinerja dan berbagai prestasi yang ditorehkan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bone Bolango. Prestasi tersebut di antaranya meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian lima kali berturut-turut, pertumbuhan ekonomi sebesar 7,4 persen pada tahun 2018, penilaian Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah yang memperoleh penilaian BB, […]Selengkapnya

Berita Slider

Warga Marisa Sambut Antusias Bakti Sosial NKRI

KABUPATEN POHUWATO, Humas – Bakti sosial NKRI Peduli Pemprov Gorontalo yang digelar di lapangan Desa Botubilotahu, Kecamatan Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jumat (25/1/2019), disambut antusias oleh ribuan warga. Warga mengaku senang dengan berbagai pelayanan yang diberikan Pemprov Gorontalo melalui pelayanan kesehatan gratis, pasar murah, penyaluran zakat mal dari Baznas Provinsi Gorontalo, serta penyerahan sejumlah bantuan. Seperti […]Selengkapnya

Berita Slider

Gubernur Gorontalo Resmikan Universitas Pohuwato

KABUPATEN POHUWATO, Humas – Gubernur Gorontalo H. Rusli Habibie didampingi Ketua Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah IX Sulawesi, Prof. Jasruddin, dan Bupati Pohuwato Syarif Mbuinga, meresmikan Universitas Pohuwato (Unipo). Peresmian ditandai dengan penekanan tombol yang membuka selubung nama Unipo di gedung Ichsan, Marisa, Kabupaten Pohuwato, Jumat (25/1/2019). Gubernur Rusli Habibie dalam sambutannya mengapresiasi komitmen Yayasan […]Selengkapnya

Berita Slider

Resmi! UNG Miliki Fakultas Kedokteran

KOTA GORONTALO, Humas – Perjuangan panjang pendirian Fakultas Kedokteran Universitas Negeri Gorontalo (UNG), akhirnya terwujud. Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) Fakultas Kedokteran kepada Rektor UNG Syamsu Qamar Badu, yang turut disaksikan Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim dan ribuan civitas akademika UNG di auditorium UNG, Kota Gorontalo, […]Selengkapnya

Berita Slider

Wagub Perjuangkan Pendirian Politeknik Negeri di Gorontalo

KABUPATEN BONE BOLANGO, Humas – Kunjungan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tingi (Menristekdikti) ke Provinsi Gorontalo dimanfaatkan oleh Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim untuk memperjuangkan pengembangan perguruan tinggi di Gorontalo. Salah satunya adalah pendirian politeknik negeri. “Kemarin kami baru merayakan Hari Patriotik 23 Januari. Momentum ini kami manfaatkan untuk memperjuangkan kemajuan pendidikan tinggi di […]Selengkapnya