Haris Radju

Berita

Gubernur Gorontalo Perjuangkan 150 Ribu Hektar Jagung

JAKARTA, Humas – Berbagai upaya terus dilakukan oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie untuk menjaga tren produksi jagung yang tinggi di daerah. Salah satunya dengan memperjuangkan bantuan benih jagung untuk luas lahan 150 Ribu hektar ke Kementrian Pertanian RI. Kehadiran Gubernur Rusli didampingi Kadis Pertanian Muljady D. Mario diterima Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman di kantornya […]Selengkapnya

Berita

Akademisi Menilai Program Pemprov Gorontalo Sudah Tepat

KOTA GORONTALO, Humas – Akademisi Universitas Negeri Gorontalo (UNG) Dr. Amir Arham, ME menilai program Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo untuk menekan kemiskinan di daerah sudah tepat. Salah satunya dengan melalui program pendidikan dan kesehatan gratis. Penyusun Dokumen Strategi Penanggulan Kemiskinan Daerah (SPKD) menyebut kemiskinan merupakan lingkaran setan. Untuk bisa keluar dari lingkaran itu maka masyarakat […]Selengkapnya

Berita

Gubernur se Sulawesi Tandatangani MoU Optimalisasi Pendapatan

MAKASSAR, Humas – Gubernur se Sulawesi menandatangi Memorandum of Understanding (MoU) dengan PT Pertamina dan BPH Migas untuk optimalisasi pendapatan daerah bertempat di Ruang Pola, Kantor Gubernur Sulawesi Selatan, Selasa (13/8/2019). Acara yang difasilitasi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ini diharapkan mampu memaksimalkan data penjualan BBM di enam provinsi. Selain itu, kerjasama yang dihadiri oleh […]Selengkapnya

Berita OPD

Gubernur Gorontalo Siapkan Layanan Transportasi bagi Mayarakat

KOTA GORONTALO, Humas – Saat ini rata-rata komponen biaya transportasi dalam pengeluaran rumah tangga di Provinsi Gorontalor berkisar antara 20-25% dibandingkan dengan pengeluaran lainnya sementara kisaran normal adalah sekitar 15-20 % dari komponen biaya rumah tangga. Kondisi seperti ini akan menyulitkan masyarakat serta dpt berdapak thdp menurunnya aktivitas ekonomi ditengah2 masyarakan terutama kpd masy yg berpendapatan […]Selengkapnya

Berita

Teknisi Tenda Biro Umum Berkurban Dua Ekor

KOTA GORONTALO, Humas – Tenaga honorer di Biro Umum Setda Provinsi Gorontalo menyembelih dua ekor sapi usai pelaksanaan Shalat Iduladha, Minggu (11/8/2019). Penyembelihan dilaksanakan di halaman gudang Biro Umum, tempat sehari-hari mereka bekerja. Belasan honorer ini berprofesi sebagai teknisi bongkar pasang tenda, kursi dan sound system saat kegiatan pimpinan atau kegiatan kedinasan lainnya. Meski memiliki penghasilan […]Selengkapnya

Berita

Gubernur Gorontalo Perjuangkan Dua Unit Kapal Pelra

KOTA GORONTALO, Humas – Guna memenuhi kebutuhan transportasi warga kepulauan di daerah, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie memperjuangkan untuk dapat alokasi bantuan kapal Pelayaran Rakyat (Pelra) di Kementrian Perhubungan RI. Perjuangan itu nampaknya akan berbuah hasil. “Alhamdulillah berkat perjuangan Bapak Gubernur insyaallah kita akan mendapatkan dua alokasi kapal Pelra. Satu unit akan diperuntukkan untuk warga di Pulau […]Selengkapnya

Berita

Pasar Murah Pemprov Gorontalo Sentuh Warga Bulango

BONE BOLANGO, Humas – Pelaksanaan pasar murah yang rutin digelar oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo menyentuh warga di Kecamatan Bulango Ulu, Kabupaten Bone Bolango, Sabtu (20/8/2019). Pasar murah yang sedianya digelar bulan April lalu itu sempat tidak diizinkan Pemkab setempat dengan alasan mendekati Pemilu 2019. Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menyebut pasar murah tetap bisa dilaksanakan […]Selengkapnya

Berita

Enam Rumah Korban Kebakaran Dapat Bantuan Pemprov

KOTA GORONTALO, Humas – Enam unit rumah yang terbakar di Kelurahan Liluwo, Kecamatan Kota Tengah, Kota Gorontalo pada Jumat kemarin mendapat bantuan dari Pemerintah Provinsi Gorontalo. Bantuan diserahkan oleh Gubernur Rusli Habibie saat meninjau lokasi dan menyapa para korban, Sabtu (10/8/2019). Rumah yang terbakar didiami oleh enam kepala keluarga dengan total 25 orang. Beruntung tidak […]Selengkapnya

Berita

Bank Indonesia Gorontalo Komitmen Promosikan Karawo

KOTA GORONTALO, Humas – Perwakilan Bank Indonesia (BI) Gorontalo berkomitmen untuk mempromosikan karawo sebagai kain khas Gorontalo di tingkat nasional maupun internasional. Hal tersebut diutarakan oleh Kepala Perwakilan Bank Indonesia Gorontalo Budi Widihartanto saat Konfrensi pelaksanaan Gorontalo Karnaval Karawo (GKK) 2019 di kantornya, Jumat (9/8/2019). “Sejak tahun 2011 Bank Indonesia Gorontalo terus berupaya untuk mendorong […]Selengkapnya

Berita

Gorontalo Karnaval Karawo 2019 Lebih Meriah, Begini

KOTA GORONTALO, Humas –Gorontalo Karnaval Karawo (GKK) 2019 yang akan dilaksanakan tanggal 6 Oktober 2019 dipastikan lebih meriah. Event Pariwisata yang masuk 100 Kalender Pariwisata Nasional itu akan diisi dengan rangkaian acara sejak Rabu 2 Oktober 2019 hingga puncaknya Minggu 6 Oktober. “Jika biasanya Gorontalo Karnaval Karawo hanya diisi dengan satu ivent saja, maka tahun […]Selengkapnya