Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo menggelar adat Mopotilolo menyambut Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Provinsi Gorontalo yang baru Irjen Pol Helmy Santika yang didampingi istri Lurie Helmy Santika, Jumat (1/7/2022). Upacara adat mopotilolo ini dilaksanakan di VIP Bandara Jalaludin Gorontalo yang lama. Mopotilolo adalah rangkaian adat dalam rangka menyambut setiap pejabat tinggi Negara yang […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer mempunyai komitmen, mendorong pertumbuhan ekonomi Gorontalo lewat event nasional. Hal ini disampaikan Hamka saat membuka kegiatan temu silaturahmi industri jasa usaha parawisata dan pelaku ekonomi kreatif, dalam rangka pembahasan penyelenggaraan mice, sport tourism dan ekonomi kreatif Provinsi Gorontalo, Kamis (30/6/2022). “Saya kira memang sekarang ini […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Tujuh Fraksi di DPRD Provinsi Gorontalo menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Provinsi Gorontalo Tahun Anggaran 2021. Persetujuan tersebut disampaikan oleh masing-masing juru bicara Fraksi pada Rapat Paripurna DPRD, dalam rangka pembicaraan tingkat I terhadap Ranperda pertanggungjawaban APBD Tahun Anggaran 2021 yang dihadiri langsung Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Gorontalo mengusulkan Rp 95 Miliar untuk keperluan Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024 mendatang. Hal ini disampaikan oleh Ketua KPU Provinsi Gorontalo Fadliyanto Koem saat audiensi dengan Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer, di ruang pribadi kantor gubernuran, Rabu (29/6/2022). “Tadi kami bertemu pak Penjagub. Banyak hal […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Koinfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer, melantik dan mengambil sumpah terhadap 174 pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (P3K) formasi guru, Rabu (29/6/2022). Pelantikan tersebut berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Gorontalo Nomor 810.5/BKD/SK/V/559/2022. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Gorontalo Zukri Suratinojo menyampaikan, 174 P3K formasi guru ini merupakan hasil pengrekrutan tahap II […]Selengkapnya
Kab. Bone Bolango, Kominfotik – Penutupan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-X tingkat Provinsi Gorontalo berlangsung meriah. Perhelatan akbar yang berlangsung sejak tanggal 22 – 28 Juni ini resmi ditutup oleh Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer di Taman Taqwa, Kabupaten Bone Bolango, selasa malam (28/6/2022). “Walaupun pelaksanaan MTQ akan berakhir pada malam ini, tetapi kita […]Selengkapnya
Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer didampingi Bunda PAUD Provinsi Gorontalo drg. Gamaria Monoarfa, menghadiri acara penamatan Murid TK Marhama Angkatan IX Tahun Pelajaran 2021/2022 yang berlokasi di Desa Buhu, Kecamatan Telaga Jaya, Kabupaten Gorontalo, Selasa (28/6/202). Dalam sambutannya Hamka menyampaikan, pendidikan anak pada usia dini merupakan salah satu wujud pendidikan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Provinsi Gorontalo mengirimkan 60 orang atlet untuk mengikuti Festival Olahraga Rekreasi Nasional (Fornas) ke-VI di Kota Palembang, Sumatera Selatan. Pelepasan atlet ini dilakukan Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer dari Aula Rudis Wakil Gubernur, Selasa (28/6/2022). Dalam laporannya Ketua Kontingen KORMI Provinsi Gorontalo Sultan Kalupe […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Masyarakat Gorontalo di tahun 2024 akan dapat menikmati pelayanan kesehatan paripurna terhadap penyebab kematian terbesar di Indonesia yaitu penyakit jantung tanpa harus merujuk pasien ke Jakarta dengan cukup berobat di RSUD Aloei Saboe Kota Gorontalo. Itulah yang menjadi komitmen Penjabat Gubernur Hamka Hendra Noer usai menandatangani MoU dengan Rumah Sakit Jantung […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Hamka Hendra Noer memimpin Rapat Pimpinan (Rapim) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemerintah Provinsi Gorontalo, Senin (27/6/2022). Rakor ini digelar untuk menindaklanjuti arahan yang disampaikan sejumlah Menteri, pimpinan KPK, Kapolri serta pejabat negara lainnya, kepada Hamka dan seluruh Penjabat Kepala Daerah se Indonesia beberapa waktu lalu di Jakarta. […]Selengkapnya