GORONTALO, Kominfotik – Gereja Protestan Indonesia di Gorontalo (GPIG) bersiap menggelar agenda penting lima tahunan. Dalam hitungan bulan ke depan, Badan Pekerja Harian (BPH) Majelis Sinode GPIG akan melaksanakan Sidang Sinode untuk masa periodisasi 2026-2031 yang menjadi momentum pergantian kepengurusan Sinode. Sidang Sinode tersebut dijadwalkan berlangsung pada 14–18 Juli 2026, bertempat di Jemaat Maranata Limboto, […]Selengkapnya