Day: November 21, 2025

Berita Sekretaris Daerah

Sekdaprov Gorontalo Tinjau Progres Revitalisasi di Sejumlah

Kota Gorontalo, Kominfotik — Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Sofian Ibrahim, meninjau progres revitalisasi di sejumlah sekolah untuk memastikan pembangunan berjalan sesuai target. Kunjungan dilakukan di SMK PPN Telaga, SMK 2 Gorontalo, SMA 1 Gorontalo dan SMK Negeri Model pada Jumat (21/11/2025). Ia menyampaikan bahwa program revitalisasi tahun ini mencakup puluhan sekolah dengan dukungan anggaran pemerintah […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Sekdaprov Gorontalo Bahas Aspirasi Tenaga Administrasi Sekolah

Kota Gorontalo, Kominfotik — Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Sofian Ibrahim, bertemu dengan perwakilan PPPK Paruh Waktu tenaga administrasi SMA/SMK/SLB dalam audiensi yang digelar di Aula Rudis Sekda, Kamis (20/11/2025). Pertemuan yang turut dihadiri Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Rusli W. Nusi ini, membahas aspirasi terkait perbedaan Surat Perjanjian Kerja (SPK) dan nominal gaji tenaga administrasi […]Selengkapnya