Day: May 10, 2025

Berita OPD PKK/Dharmawanita

Ketua TP PKK Provinsi Gorontalo Tekankan Peran

Kab. Bone Bolango, Kominfotik – Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo, Nani Ismail Mokodongan, menekankan pentingnya peran strategis perempuan, khususnya melalui organisasi PKK, dalam menjalankan tugas-tugas sosial kemasyarakatan. Hal ini disampaikannya saat menghadiri pengukuhan TP PKK Bone Bolango dan Tim Posyandu masa bakti 2025-2030, Sabtu (10/5/2025). Nani menyampaikan bahwa tugas perempuan, dalam konteks PKK, sangat […]Selengkapnya

Uncategorized

Gubernur Gusnar Dukung Program BAZNAS menjalankan Perintah

Kota Gorontalo, Kominfotik  – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Provinsi Gorontalo bersilaturahmi sekaligus melaporkan progres pengelolaan zakat, infak, dan sedekah kepada Gubernur Gusnar Ismail, di Rumah Jabatannya, Sabtu (10/5/2025). Ketua BAZNAS Provinsi Gorontalo, Hamka Arbie, hadir bersama para komisioner Hasan T. Aja, Ismet Tuhala, Irfan Akadji, dan Marjuki Pakaya. Dalam penyampaiannya, Hamka menjelaskan bahwa total […]Selengkapnya