Day: June 5, 2024

Gubernur

Pj Gubernur Rudy Pacu Pelaksanaan Program Nasional

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Belum genap sebulan menduduki jabatan sebagai Penjabat Gubernur Gorontalo, Rudy Salahuddin mulai memacu pelaksanaan program nasional di daerah. Salah satunya adalah program Kartu Prakerja bagi masyarakat yang belum memiliki pekerjaan. Deputi IV Bidang Koordinasi Ekonomi Digital, Ketenagakerjaan, dan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah, Kementerian Koordinator (Kemenko) Bidang Perekonomian itu meminta masyarakat […]Selengkapnya

Gubernur

Warga Gorontalo Diminta Manfaatkan Program Kartu Prakerja

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo, Rudy Salahuddin, meminta masyarakat yang belum memiliki pekerjaan untuk memanfaatkan program Kartu Prakerja. Hal itu diungkapkannya pada temu alumni program Kartu Prakerja di Hotel Aston, Kota Gorontalo, Rabu (5/6/2024). “Kartu Prakerja ini adalah program pemerintah yang merupakan janji kampanye Presiden Joko Widodo pada tahun 2019. Kita sudah laksanakan […]Selengkapnya

Asisten Berita

Plt. Asisten III Minta Optimalkan Penanganan Konflik

Kota Gorontalo, Kominfotik- Plt. Asisten III Bidang Administrasi Umum Setda Provinsi, Yosef P. Koton, meminta Tim Terpadu Penanganan Konflik Sosial di Provinsi Gorontalo untuk mengoptimalkan perannya dalam setiap tahapan Pemilihan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024. Ini bertujuan agar menjelang Pilkada, Gorontalo selalu dalam situasi kondusif. “Pemerintah Daerah dalam hal ini […]Selengkapnya

Gubernur

Pj Gubernur Gorontalo Pimpin Aksi Bersih Pantai

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo, Rudy Salahuddin, memimpin kegiatan Coastal Clean Up atau aksi bersih pantai di kawasan Blue Marlin, Kota Gorontalo, Rabu (5/6/2024). Aksi bersih pantai dilaksanakan oleh PT. PLN Nusantara Power bekerja sama dengan Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Gorontalo dalam rangka peringatan Hari Lingkungan Hidup Internasional tahun 2024. “Peringatan […]Selengkapnya