Day: January 2, 2024

Berita Gubernur

Penjagub Gorontalo Larang Pegawainya Jadi Dosen di

Kota Gorontalo, Kominfotik- Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya menyampaikan larangan bagi aparaturnya yang rangkap kerja sebagai dosen di Perguruan Tinggi Swasta (PTS). Ia menyebut tugas tambahan itu bisa dilakukan selama tidak mengganggu jam kerja pegawai. “Saya sudah mendapat laporan ada pegawai pemprov yang mengajar di perguran tinggi tapi mengajarnya di jam kantor. Saya sudah minta […]Selengkapnya

Gubernur

APBD 2024 Belum Teregistrasi, Penjagub Gorontalo Sampaikan

Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya menyampaikan permohonan maaf secara terbuka kepada aparatur terkait keterlambatan penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2024. Permohonan maaf disampaikan saat Apel Kerja Mengawali Tahun di halaman Museum Purbakala Gorontalo, Selasa (2/1/2024). Dijelaskan Penjagub Ismail, evaluasi APBD 2024 dari Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri) baru diterima hari Jumat, 29 Desember 2023. […]Selengkapnya

Gubernur

Penjagub Ismail Kembali Ingatkan Netralitas ASN Pada

Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo, Ismail Pakaya, kembali mengingatkan sikap netralitas Aparatur Sipil Negara pada Pemilu 2024. Hal ini ditegaskannya pada apel kerja perdana tahun 2024 lingkup Pemerintah Provinsi Gorontalo di halaman Museum Purbakala, Selasa (2/1/2024). “Saya tidak akan bosan-bosannya untuk mengulang soal netralitas ini. Dalam rangka menghadapi Pemilu 14 Februari 2024 dan […]Selengkapnya

Gubernur

Penjagub Pimpin Apel Kerja Perdana Lingkup Pemprov

Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya memimpin apel kerja perdana tahun 2024, di lingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo, Selasa,(2/1/2024), bertempat di Museum Purbakala Gorontalo. Apel perdana yang diikuti Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, pimpinan OPD dan seluruh jajaran ASN dan kepala sekolah SMA/SMK sederjat ini dimulai tepat pukul 07.15 wita. Dalam sambutannya, Ismail Pakaya kembali mengingatkan perihal netralitas […]Selengkapnya