Day: August 7, 2023

DPRD Apresiasi Kinerja Pemprov Gorontalo Berhasil Tekan

DPRD Provinsi Gorontalo menyampaikan apresiasi terhadap kinerja Pemerintah Provinsi Gorontalo, yang dianggap berhasil menekan inflasi di daerah. Keberhasilan ini dibuktikan dengan pemberian penghargaan dari Menteri Dalam Negeri dan Menteri Keuangan RI, atas prestasi terbaik III dalam pengendalian inflasi nasional triwulan I tahun 2023. “Sebelum memberikan pandangan terhadap Perubahan APBD tahun 2023, atas nama Fraksi PDIP […]Selengkapnya

Kadis Kominfotik Apresiasi Program Mahasiswa KKN di

KAB. GORONTALO, Kominfotik – Kapala Dinas Kominfotik Provinsi Gorontalo Rifli Katili mengapresiasi program dan kegiatan yang dilaksanakan dosen pelaksana PMM Kemendikbudristek UNG dan UMGO serta mahasiswa KKN UNG di Desa Bubohu Bongo, Kecamatan Batudaa Pantai Kabupaten Gorontalo. Rifli mengatakan dalam kurun waktu 20 hari mengabdi, para mahasiswa ini sudah memberikan dampak positif bagi pelaku UMKM […]Selengkapnya

TPPS Diminta Bekerja Cepat Capai Target Penurunan

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Tim Percepatan Penanganan Stunting (TPPS) provinsi dan kabupaten / kota diminta bergerak cepat untuk menurunkan prevelensi tengkes. Permintaan tersebut disampaikan Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Budiyanto Sidiki saat membuka kegiatan Rapat Koordinasi Penyusunan Kinerja TPPS, di Hotel Yulia Gorontalo, Senin (7/8/2023). “Target kita di 2024 angka tengkes kita capai angka 14 […]Selengkapnya

Seluruh Fraksi DPRD Gorontalo Menerima Ranperda Perubahan

Kota Gorontalo, Kominfotik- Sebanyak tujuh Fraksi di DPRD Provinsi Gorontalo menerima dan menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Perubahan APBD Provinsi Gorontalo Tahun Anggaran 2023. Persetujuan tersebut disampaikan oleh masing-masing juru bicara fraksi pada Rapat Paripurna DPRD ke-116 , Senin (7/8/2023). Beberapa catatan yang diberikan fraksi, seperti yang diungkapkan Meyke Camaru dari Fraksi Golkar. Perubahan […]Selengkapnya