Day: July 13, 2023

Penjagub Gorontalo Apresiasi Seminar Nasional Hari Bhakti

Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo Ismail Pakaya mengapresiasi pelaksanan seminar nasional dalam rangka Hari Bhakti Adhyaksa ke 63 yang digelar di Universitas Negeri Gorontalo (UNG), Kamis (13/7/2023). Seminar yang diikuti mahasiswa fakultas ekonomi dan hukum UNG ini mengangkat tema optimalisasi kewenangan kejaksaan dalam penanganan tindak pidana korupsi negara. “Satu kesyukuran bagi kita semua, […]Selengkapnya

Fima Agustina Pimpin Rapat Calon Pengurus Koperasi

Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah Provinsi Gorontalo (Dekranasda) Fima Agustina, memimpin rapat untuk memilih pengawas dan pengurus koperasi Dekranasda, di Rujab Gubernur, Rabu (12/7/2023). Rencananya pengawas dan pengurus dipilih langsung oleh anggota koperasi yang terdiri dari pengrajin karawo dan pelaku UMKM se kabupaten/kota. Fima memberikan dukungannnya terhadap pemilihan pengawas dan pengurus koperasi tersebut. Menurutnya, dengan […]Selengkapnya

Budiyanto Sidiki Dikukuhkan sebagai Ketua LPTQ Provinsi

Kota Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Sekretaris Daerah Budiyanto Sidiki dikukuhkan sebagai Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran Provinsi Gorontalo Masa Bakti 2023-2026. Pengurus LPTQ dikukuhkan berdasarkan Surat Keputusan Nomor 118/1/III/2023 oleh Penjabat Gubernur Ismail Pakaya, bertempat di Asrama Haji Kota Gorontalo, Rabu (12/7/2023). Dikatakan Budiyanto, peran dari LPTQ bukan hanya sekedar menyelenggarakan STQH maupun MTQ, namun […]Selengkapnya

81 Qari Qariah Ikuti STQH Tingkat Provinsi

Kota Gorontalo, Kominfotik – Sebanyak 81 qari qariah utusan enam kafilah kabupaten/kota mengikuti Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) tingkat Provinsi Gorontalo. STQH dibuka oleh Penjabat Gubernur Gorontalo, Ismail Pakaya, di Asrama Haji Kota Gorontalo, Rabu (12/7/2023). “Melalui pelaksanaan STQH tahun ini kita berharap nilai-nilai yang terkandung dalam kitab suci Al-Qur’an akan lebih tertanam dalam […]Selengkapnya