Day: April 1, 2023

PKK/Dharmawanita

PKK Gorontalo Kenalkan Aplikasi Stunting Warrior Tangani

KABUPATEN POHUWATO, Diskominfotik – Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo, Gamaria Purnamawati Monoarfa, memperkenalkan aplikasi Stunting Warrior kepada camat dan kepala desa se-Kabupaten Pohuwato. Aplikasi ini merupakan salah satu pemanfaatan digitalisasi untuk pencegahan dan percepatan penurunan tengkes. “Kita tahu bersama bahwa prevalensi angka stunting di Provinsi Gorontalo saat ini sebesar 23,8 persen. Sesuai arahan Bapak […]Selengkapnya

Gubernur

Kunker di Pohuwato, Penjagub Tarawih di Masjid

KABUPATEN POHUWATO, Diskominfotik – Kunjungan Kerja Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer ke Kabupaten Pohuwato dirangkaikan dengan safari Ramadan, Sabtu (1/4/2023). Hamka bersama rombongan mengikuti salat isya dan tarawih berjamaah di Masjid Agung Baiturrahim. Bupati Pohuwato Syaiful Mbuinga dan Ketua DPRD Nasir Giasi nampak hadir dan berbaur dengan ratusan jamaah yang hadir. Hamka atas nama […]Selengkapnya

PKK/Dharmawanita

Data Tengkes Gorontalo; 318 Anak Berstatus Sangat

KABUPATEN POHUWATO, Diskominfotik – Ketua TP PKK Provinsi Gorontalo drg. Gamaria Purnamawati Monoarfa memaparkan perkembangan data tengkes di daerah. Berdasarkan Elektronik-Pencatatan dan Pelaporan Gizi Berbasis Masyarakat (E-PPGMB) tahun 2022, dari 91109 sasaran tengkes, 318 di antaranya berstatus sangat pendek. Disusul pendek 1328, normal 21247 dan tinggi 44 orang. “Data ini dihimpun dari enam kabupaten kota […]Selengkapnya

Berita OPD

IKAPTK Provinsi Gorontalo dan Pohuwato Berbagi Bersama

    KABUPATEN POHUWATO, Diskominfoik – Ikatan Keluarga Alumni Pendidikan Tinggi Kepamongprajaan (IKAPTK) Provinsi Gorontalo dan Kabupaten Pohuwato berbagi bersama warga yang digelar di Desa Botubilotahu, Kecamatan Marisa, Kab. Pohuwato, Sabtu (1/4/2023). 100 paket sembako dibagikan kepada warga sebagai ungkapan syukur atas terbentuknya pengurus IKAPTK Pohuwato yang diketuai Adri Pakili. “suatu kehormatan bagi kami selaku […]Selengkapnya

Gubernur

Camat dan Kades se-Pohuwato Silaturahmi dengan Penjagub

KABUPATEN POHUWATO, Diskominfotik – Ratusan camat dan kepala desa se-Pohuwato menghadiri silaturahmi dengan Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer. Acara yang turut dihadiri Bupati Pohuwato Syaiful Mbuinga itu digelar di Aula Universitas Pohuwato, Sabtu (1/4/2023). Penjagub Hamka mengingatkan kembali peran aparat desa sebagai tokoh penggerak pembangunan. UU Nomor 6 tahun 2014 menempatkan desa sebagai subyek […]Selengkapnya

Gubernur

Pohuwato Terendah Angka Tengkes di Gorontalo

KABUPATEN POHUWATO, Diskominfotik – Data Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) menunjukkan tengkes di Provinsi Gorontalo tahun 2022 turun pada angka 23,8 persen. Dari angka tersebut, Kabupaten Pohuwato menjadi yang terendah, yakni sebesar 6,4 persen setelah pada tahun sebelumnya berada pada angka 34,6 persen. “Keberhasilan ini tentunya berkat kerja keras, kolaborasi, dan sinergitas para camat, kepala […]Selengkapnya