Boalemo, Diskominfotik – Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) Provinsi Gorontalo, Masran Rauf, mengajak para pejabat pengelola persandian provinsi dan kabupaten kota untuk memperkuat koordinasi. Ajakan tersebut disampaikan Masran saat memberikan sambutan dalam rapat koordinasi dan evaluasi persandian dan pengamanan informasi antara provinsi dan kabupaten kota se Provinsi Gorontalo, di aula Grand Amalia Hotel […]Selengkapnya
BOALEMO, Diskominfotik – Dinas Kominfo dan Statistik (Diskominfotik) Pemprov Gorontalo mendorong Komisi Informasi (KI) provinsi untuk melakukan monitoring dan evaluasi keterbukaan informasi publik di pemerintah kabupaten/kota. Hal itu dipandang perlu sejalan dengan amanah Undang – undang Nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Kepala Dinas Kominfo dan Statistik Pemprov Gorontalo Masran Rauf menjelaskan, sejauh […]Selengkapnya
BOALEMO, Diskominfotik – Dinas Kominfo dan Statistik Pemprov Gorontalo melakukan pendampingan dan pembinaan keterbukaan informasi publik di tiga kabupaten yakni Pohuwato, Boalemo dan Gorontalo Utara. Sebagai langkah awal, digelar Rapat Koordinasi dengan mengundang Dinas Kominfo tiga kabupaten bertempat di Grand Amalia Hotel, Kecamatan Tilamuta, Kab. Boalemo, Kamis (12/1/2023). Kepala Dinas Kominfo dan Statistik Pemprov Gorontalo […]Selengkapnya