Gorontalo Utara, Kominfotik – Sebagai langkah kongkrit untuk intervensi percepatan Penurunan Stunting di Gorontalo, Ketua TP PKK Provinsi Gorontalo drg. Gamaria Monoarfa bersama Tim Percepatan Penurunan Stunting Provinsi Gorontalo mengunjungi wilayah Gorontalo Utara (Gorut), Kamis (18/8/2022). Kunjungan kali ini di mulai dari Rakor bersama Pemda Gorut di aula kantor Bupati, yang dilanjutkan dengan kunjungan ke […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Gorontalo perlu perhatian khusus dalam proses pencapaian target untuk percepatan penyerapan anggaran. Adapun OPD yang dimaksud yakni Dinas Pariwisata, Biro Hukum, Pimpinan Sekretariat Daerah, serta Biro Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat. Hal tersebut diungkapkan Kepala Biro Pengendalian Ekonomi dan Pembangunan Setda Provinsi Gorontalo Sultan Kalupe, pada […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo berupaya mempercepat digitalisasi daerah melalui penerapan Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD). Penerapannya dilakukan melalui penyediaan kanal pembayaran nontunai seperti QRIS, ATM Elektronik, internet mobile, SMS banking, hingga aplikasi e-commerce. Dalam hal ini, Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer menilai perkembangan ETPD tidak lepas dari peran pemerintah daerah bersama […]Selengkapnya