Day: August 1, 2022

PKK/Dharmawanita

Pemprov Gorontalo Akan Gelar Pesta Rakyat Semarak

KABUPATEN GORONTALO, Kominfotik – Pemerintah Provinsi Gorontalo bekerja sama dengan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) akan menggelar Pesta Rakyat Semarak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 RI. Persiapan pesta rakyat itu dibahas pada rapat bersama Organisasi Perangkat Daerah terkait dengan Ketua Dekranasda Gorontalo, Gamaria Purnamawati Monoarfa, di Bohulo Camp & Eat, Desa Dulamayo Selatan, Kecamatan Telaga, […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Penjagub Gorontalo Hadiri Pembukaan Liga Santri Piala

Kabupaten Gorontalo, Kominfotik – Penjabat Gubernur Gorontalo menghadiri pembukaan Turnamen Sepak Bola Liga Santri Piala Kasad Tahun 2022 Tingkat Provinsi Gorontalo di lapangan Makorem 133/NWB, Kecamatan Pulubala, Kabupaten Gorontalo, Senin (1/8/2022). Danrem 133/NWB Brigjen TNI Amrin Ibrahim yang membuka pertandingan ini menyampaikan, Liga Santri Piala Kasad Tahun 2022 adalah ajang sepak bola bergengsi bertujuan untuk […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Ombudsman Beri Rekomendasi Perbaikan PPDB 2022 ke

Kota Gorontalo, Kominfotik – Ombudsman perwakilan Provinsi Gorontalo memberikan rekomendasi perbaikan kepada Dinas Pendidikan Kebudayaan Pemuda dan Olahraga, terhadap pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun Ajaran 2022 di Provinsi Gorontalo. Rekomendasi perbaikan ini disampaikan langsung oleh Kepala perwakilan Ombudsman Gorontalo Alim S. Niode kepada Penjabat Gubernur Gorontalo Hamka Hendra Noer dan Kepala Dinas Dikbudpora […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Sekda Darda Hadiri Sertijab Sekretaris DPRD Provinsi

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba menghadiri serah terima jabatan Sekretaris DPRD Provinsi Gorontalo, Senin (1/8/2022) di ruang Dulohupa Kantor DPRD Provinsi Gorontalo. Jabatan sekretaris DPRD itu diserahterimakan dari pejabat lama Mitran Tuna ke pejabat baru Yolanda Rahman sebagai pelaksana harian (Plh). Mitran Tuna memasuki purna tugas pada 1 Agustus 2022, […]Selengkapnya