Day: July 13, 2022

OPD

Bukit Arang Masuk 50 Destinasi Terbaik ADWI

KAB. BONE BOLANGO, Kominfotik – Objek wisata Bukit Arang di Desa Lonuo, Kecamatan Tilongkabila, Kabupaten Bone Bolango, masuk dalam 50 destinasi terbaik Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2022. Total 3.500 desa di seluruh Indonesia mengikuti ADWI tahun ini. “Dari 3.500 desa itu Bukit Arang Lonuo lolos ke tahap awal 500 besar. Kemudian dinilai lagi […]Selengkapnya

Gubernur

Menparekraf Pesan “4 As” Kepada Pelaku UMKM

KOTA GORONTALO, Kominfotik – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahudin Uno, menitipkan empat pesan yang harus dilakukan oleh pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Menurutnya, empat pesan itu menjadi landasan dalam mengembangkan dan memajukan usaha. “Saya titipkan 4 As, yaitu kerja keras, kerja cerdas, kerja tuntas, dan kerja ikhlas. Ibu-ibu harus bekerja […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Menparekraf Dorong UMKM Gorontalo Go Digital

Kota Gorontalo, Kominfotik – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno berharap, produk UMKM di Provinsi Gorontalo bisa go digital agar mampu menembus pasar global, sehingga akselerasi pemulihan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif bisa segera terwujud. Hal tersebut disampaikan Menparekraf saat menghadiri pembukaan Hulonthalo Art and Craft Festival 2022, yang digagas oleh Bank Indonesia […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Masuk Nominasi ADWI 2022, Menparekraf Datangi Bukit

Bone Bolango, Kominfotik – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengunjungi Desa Wisata Lonuo Bukit Arang yang terletak di Kecamatan Tilongkabila, Kabupaten Bone Bolango, Rabu (13/7/2022). Kedatangan Menparekraf sekaligus ditemani Dewan Juri ADWI 2022. Bukit arang masuk dalam daftar Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2022. Bukit Arang berhasil menyingkirkan ribuan desa wisata lain […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Sekda Darda Kukuhkan Kepala Perwakilan BPKP Gorontalo

KOTA GORONTALO, Diskominfotik – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba mengukuhkan Kepala Perwakilan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Gorontalo. Pengukuhan digelar di aula Rumah Jabatan Gubernur Gorontalo, Rabu (13/7/2022). Kepala BPKP Provinsi Gorontalo yang dikukuhkan, Heru Tarsila, menggantikan pejabat lama, Raden Murwantara, berdasarkan Surat Keputusan Kepala BPKP RI Nomor KP.01.03/KEP-255/K/SU/2022 tanggal 30 Juni […]Selengkapnya